Inilah Biaya Merawat Isuzu Panther Selama 4 Tahun

Inilah Biaya Merawat Isuzu Panther Selama 4 Tahun

Berbicara Multi Purpose Vehicle (MPV) ladder frame di Indonesia, tentu nama Toyota Kijang dan Isuzu Panther langsung terbersit dalam pikiran.

Pasalnya kedua model sudah beredar sejak era 90an hingga kini di tanah air. Nah buat Anda yang tertarik membeli Isuzu Panther, ada empat varian yang bisa Anda pilih, antara lain tipe LM, LV, LS dan Grand Touring yang dijual mulai Rp 279,1 juta hingga Rp 332,3 juta.

Jika sudah setuju dengan harganya, maka Anda perlu menghitung biaya service rutin untuk merawatnya selama 4 tahun.

Tahun pertama :

Jasa : Rp 1.625.899

Part : Rp 593.002

Bahan : Rp 2.692.000

Total Biaya Perawatan : Rp 4.910.901

Tahun Kedua :

Jasa : Rp 3.306.338

Part : Rp 1.331.403

Bahan : Rp 3.092.513

Total Biaya Perawatan : Rp 7.730.253

Tahun Ketiga :   

Jasa : Rp 2.603.497

Part : Rp 652.302

Bahan : Rp 2.812.700

Total Biaya Perawatan : Rp 6.068.499

Tahun Keempat :

Jasa : Rp 4.283.935

Part : Rp 2.214.903

Bahan : Rp 3.556.008

Total Biaya Perawatan : Rp 10.054.926

"Estimasi ini menggunakan asumsi dalam 1 tahun mobil digunakan hingga 25.000 Km, selama 4 tahun," ucap Ahmad Faris Adhnaufal (Naufal) selaku After Sales Service - ASTRA ISUZU.

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

 
 
 

Bagikan

Rekomendasi

Bus-truck.id

    Otorider.com