Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Catat Nomor HP Layanan Towing Gratis BMW Astra Ini Bila BMW atau MINI Anda Terjebak Banjir

BMW Astra bergerak cepat dalam menyediakan layanan jemput gratis untuk semua mobil BMW dan MINI yang terdampak banjir.
Berita
Rabu, 29 Januari 2025 16:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Armada towing BMW Astra. Foto: Doc BMW Astra


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Curah hujan yang tinggi membuat beberapa titik di Ibu Kota mengalami banjir yang tak terhindarkan. Untuk menjaga kepuasan para pelanggannya, BMW Astra bergerak cepat dalam menyediakan layanan jemput gratis untuk semua mobil BMW dan MINI yang terdampak banjir.

Sanfrantis Tanu Chief Executive BMW Astra sampaikan, “Kami turut prihatin atas bencana alam yang terjadi di wilayah Jakarta dan sekitarnya. Banyak kendaraan roda empat yang terjebak banjir, diantaranya BMW dan MINI. Untuk itu BMW Astra siap membantu pemilik BMW dan MINI mengevakuasi mobilnya yang terjebak banjir.”

Budi Kurniawan Aftersales Manager BMW Astra menambahkan, “Pemilik BMW dan MINI yang terjebak banjir harap tetap tenang dan tidak menyalakan mobilnya untuk menghindari air masuk ke dalam mesin maupun korsleting listrik. Hubungi bengkel BMW Astra untuk dilakukan evakuasi dan penanganan lebih lanjut. BMW Astra juga akan bantu layani proses klaim jika Anda memiliki asuransi untuk mobil yang terdampak banjir.”


 

BACA JUGA
Ilustrasi BMW terseret arus banjir.

BMW Astra menyediakan layanan jemput kendaraan gratis bagi semua pemilik BMW dan MINI yang terdampak banjir. Pemilik BMW dan MINI bisa menghubungi nomor kontak berikut untuk evakuasi:

BMW Astra Sunter: 0856-9764-3550 atau 0856-9764-3551

BMW Astra Cilandak: 0813-8622-6312 atau 0812-9172-169

BMW Astra Pluit: 0811-1009-3399 atau 0858-1131-3112

BMW Astra Serpong: 0812-9507-2083 atau 0858-9025-1025

Dan, sebagai antisipasi terjadinya banjir di daerah lain, BMW Astra menyediakan layanan jemput untuk semua mobil BMW dan MINI yang dapat dihubungi melalui kontak berikut:

BMW Astra Surabaya : 0811-326-580

BMW Astra Malang: 0822-1333-8998

BMW Astra Semarang dan Yogyakarta: 0817-295-362

BMW Astra Bali: 0857-9333-9222

BMW Astra Makassar: 0812-8241-5101. (AB)


Tags Terkait :
BMW BMW Banjir Mobil Bmw Kebanjiran Mobil Mini Banjir Nomor Telpon Towing Banjir
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Catat Nomor HP Layanan Towing Gratis BMW Astra Ini Bila BMW atau MINI Anda Terjebak Banjir

BMW Astra bergerak cepat dalam menyediakan layanan jemput gratis untuk semua mobil BMW dan MINI yang terdampak banjir.

9 bulan yang lalu


Berita
Daftar Kontak Layanan Towing untuk Mobil yang Kebanjiran

Bagi Anda yang mobilnya terendam banjir ada baiknya menggunakan jasa towing untuk membawa mobil kesayangan ke bengkel terdekat.

5 tahun yang lalu


Tips
Pentingnya Memilih Oli Yang Sesuai Dengan Spesifikasi Mesin Mobil Kita, Ketahui 3 Langkah Ini

Konsumen perlu memilih oli yang sesuai dengan mobil yang digunakan. Begini caranya

2 tahun yang lalu


Berita
7 Produsen Recall Lebih Dari 700.000 Mobil Di Korea Selatan

Banyak masalah yang terjadi dalam recall seperti ini, bahkan brand sekelas Hyundai, Mercedes-Benz dan BMW juga mengalaminya.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

48 menit yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

2 jam yang lalu


Berita
Honda Mulai Menggunakan Logo Baru Pada 2027, Ini Sejarahnya Hingga Logo Kelima

Logo baru ini menggantikan yang lawas dan nampak lebih sederhana dengan hilangnya frame kotak yang membingkai huruf sakral H.

2 jam yang lalu


Berita
iCar V27 Resmi Dirilis, SUV Offroad Listrik Yang Bakal Hadir di Indonesia

iCar akan berjualan di tanah air dengan mengusung nama iCaur. Ada beberapa model yang sepertinya bakal dipamerkan dan dijual termasuk V27 yang merupakan model terbesarnya.

9 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Wuling Darion Hemat Dan Lega Untuk Liburan Bersama Keluarga

Wuling Darion PHEV merupakan mobil keluarga terbaru dari Wuling yang punya dimensi besar dan kursi baris kedua yang memanjakan penumpang.

10 jam yang lalu