Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Modena dan Le Mans, Dua Mobil Listrik Xiaomi Siap Lawan Tesla

Pada Maret 2021, Xiaomi mengumumkan akan memasuki industri otomotif, dengan investasi pertama sebesar 1,5 miliar dolar AS
Berita
Senin, 9 Januari 2023 13:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Xiaomi sedang mengerjakan dua model mobil listrik yang siap bersaing dengan Tesla Model 3. Kedua versi akan menggunakan chip Qualcomm Snapdragon 8295. Model ini mungkin akan terungkap ke publik paling cepat akhir tahun ini.

Dilansir dari technode, Senin (9/1), model pertama yang akan hadir di pasaran hadir dengan nama kode Modena sebuah sedan fastback yang dikatakan lebih besar dan lebih bertenaga daripada Tesla, dan akan dibanderol dengan harga  mulai dari 38 ribu dolar AS hingga 43 ribu dolar AS atau RP 630 jutaan.

Model mobil ini diperkirakan akan ditenagai oleh paket baterai lithium besi fosfat 400V milik BYD dan menampilkan banyak sensor yang dikembangkan dalam kemitraan perusahaan dengan mitra perusahaan mereka di Jerman Continental, seperti kamera dan radar yang serupa dengan yang digunakan oleh Li Auto Li ONE 2021.

Mobil ini juga akan dilengkapi dengan prosesor Orin X dari Nvidia, serta LiDAR dan algoritma yang dikembangkan oleh Xiaomi sendiri.

BACA JUGA

Selanjutnya, versi kedua yaitu dengan nama kode "Le mans" dijadwalkan akan tampil ke publik pada 2025 dan akan menampilkan tiga motor dengan perangkat lunak kontrol internal, diperkirakan dijual dengan harga  mulai dari 51.600 dolar AS atau Rp 793 juta.

Sebelumnya, Pada Maret 2021, Xiaomi mengumumkan akan memasuki industri otomotif, dengan investasi pertama sebesar 1,5 miliar dolar AS dan proyeksi investasi lebih lanjut sebesar 10 miliar dolar AS selama dekade berikutnya.


Tags Terkait :
Mobil Mobil Listrik Xiaomi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
VW Bangun Perakitan EV Di Indonesia?

VW jadi salah satu dari sembilan pabrikan yang bikin perakitan EV di Indonesia.

1 hari yang lalu

Berita
MG Motor Indonesia Siapkan Deretan Produk Baru Di 2026

Bakal ada kejutan di tahun 2026 menurut MG Motor Indonesia. Line up terbaru siap menunggu.

1 hari yang lalu


Berita
Pabrik VinFast Di Subang Jadi Salah Satu Hub EV Terlengkap Di Asia

Didorong juga jadi salah satu basis produksi mobil VinFast setir kanan dengan kapasitas produksi terpasang sampai 350 ribu unit setahun.

1 hari yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang Tetap Jalan, Meski Skema Insentif Dievaluasi Pemerintah

Isi Deskripsi Artikel di sini

1 hari yang lalu


Berita
GWM Resmi Rakit ORA 03 di Indonesia, Dipasarkan Tahun Depan

GWM memperkuat komitmen terhadap industri EV Indonesia dengan memulai perakitan lokal ORA 03 (CKD), dengan TKDN di atas 40 persen.

1 hari yang lalu


Berita
Harga Rp 350 Jutaan, Simak Hal-Hal Menarik Wuling Darion

Kandungan TKDN sudah lebih dari 40 persen.

2 minggu yang lalu


Mobil Listrik
Pasar EV Tahun Depan Kemungkinan Melambat Karena Insentif Dicabut

Kenaikan harga mobil CBU bikin lesu pasar EV tahun depan.

2 bulan yang lalu


Berita
Insentif Mobil Listrik Dicabut Akhir Tahun Ini, Enam Brand Kena Imbas

Insentif EV bakal berakhir tahun ini dan tidak akan diperpanjang

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

3 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

4 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

7 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

7 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

7 jam yang lalu