Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

BBN DKI Jakarta yang Naik Tidak Pengaruhi Penjualan BMW

Bea balik nama kendaraan bermotor (BBNKB) di DKI Jakarta naik.
Berita
Rabu, 13 November 2019 15:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Bea balik nama kendaraan bermotor (BBNKB) di DKI Jakarta naik. Dari data yang kami peroleh, kenaikannya tercatat sebesar 2,5 persen. Artinya BBNKB DKI Jakarta akan menjadi 12,5 persen dari sebelumnya hanya 10 persen.

Tentunya hal tersebut akan siap dibebankan pada setiap konsumen yang membeli mobil mobil baru. Hal tersebut juga dibenarkan oleh pihak BMW Group Indonesia.

“Yang pasti peraturan tersebut akan berpengaruh pada harga akhir yang ditanggung oleh konsumen,” ujar Bayu Riyanto selaku Vice President of Sales BMW Group Indonesia ketika diwawancarai saat peluncuran BMW M4 Competition di Jakarta Pusat (12/11).

Namun karena harga produk-produk yang ditawarkan oleh BMW bersifat off-the road, maka tidak ada penyesuaian harga yang terjadi. “Kami tidak ada penyesuaian harga karena skema harga kami kan off-the road. BBN tersebut akan berpengaruh pada harga on-the road,” tambah Bayu.

Menaiknya, kenaikan BBN ini dipastikan tidak ada pengaruh penjualan untuk merek premium sekelas BMW. “Kita adalah merek premium. Pasti ada pengaruhnya tapi tidak signifikan. Sampai saat ini tidak ada pengaruhnya. Dealer-dealer kami sudah mengantisipasinya dengan menginformasikan kepada konsumen, dan konsumen pun tidak ada masalah,” paparnya.


Tags Terkait :
Bea Balik Nama BMW Pajak
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Korlantas Usul Bea Balik Nama Dikurangi dan Pajak Progresif Dihapus

Kebijakan ini memudahkan masyarakat untuk langsung balik nama kendaraan tersebut. Hal ini juga akan membuat data kendaraan menjadi lebih valid.

2 tahun yang lalu


Berita
Ini Daftar Baru Pajak Progresif Wilayah Jakarta Tahun 2025

Kepemilikan kendaraan ke-6 dan seterusnya tarifnya sama

10 bulan yang lalu


Berita
Ingat, Keringanan Pajak Mobil di Jakarta Masih Berlaku Sampai Penghujung Tahun

Provinsi DKI Jakarta mengadakan program keringanan pajak daerah 2019. Sesuai namanya, program pemutihan ini hanya berlaku bagi kendaraan yang berpelat DKI Jakarta.

5 tahun yang lalu


Berita
Hore! Pajak Mobil di Jakarta Sedang Dapat Keringanan

Badan Pajak dan Retribusi Daerah Provinsi DKI jakarta mengadakan program keringanan pajak daerah 2019.

6 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi DST Concept Dipastikan Launching Global Di Indonesia, Jadi Adik Pajero Sport

Mitsubishi dipastikan akan menghadirkan model barunya di Indonesia yakni DST Concept.

6 bulan yang lalu

Berita
Menperin: Opsen Pajak Kendaraan Bermotor Memberatkan

Masyarakat berpotensi enggan membeli kendaraan bermotor

10 bulan yang lalu


Berita
Bapenda Jawa Barat Adakan Pemutihan Sampai November, Denda Pajak Kendaraan Bermotor Dibebaskan

Bapenda Jawa Barat merilis berita pemutihan untuk pajak kendaraan bermotor di Jawa Barat.

1 tahun yang lalu


Berita
Beberapa Kerugian Membeli Sebuah PHEV

Era mobil eletrifikasi kini sudah berjalan di Indonesia.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

7 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

15 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu