Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Mobil Listrik

Mobil Listrik Cina Ini Berharga Murah Tetapi Fitur Setara Tesla!

Mobil Listrik
Sabtu, 24 Juli 2021 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Tesla bakal punya kompetitor baru dari Tiongkok. Mobil ini diproduksi dari Xpeng Inc namun tentunya dengan harga jual yang lebih terjangkau.

Mobil yang bernama Xpeng P5 ini dijual dengan harga 160.000 yuan atau sekitar Rp 358 jutaan. Menariknya mobil ini diluncurkan satu hari setelah kemunculan Tesla Model Y di Tiongkok.

BACA JUGA

Tesla Model Y sendiri dijual dengan harga 276.000 yuan atau setara dengan Rp 619 jutaan. Ada enam versi mobil yang berbeda dengan fitur yang berbeda, dan harga berkisar dari 160.000 yuan (Rp 358 jutaan) hingga 230.000 yuan (Rp 515 juta).

Perusahaan yang bermarkas di Guangzhou ini menggunakan Lidar, atau deteksi cahaya dan teknologi jangkauan supaya meningkatkan fitur semi-otonomnya. Lidar menggunakan sinar laser sebagai cara memetakan lingkungan di sekitar kendaraan serta mengukur jarak obyek agar mobil bisa menentukan rintangan yang dihadapi.

Empat dari enam model P5 dilengkapi dengan sistem bantuan pengemudi (ADAS) Lidar dan Xpeng yang disebut XPILOT. Fitur ini mirip dengan sistem autopilot yang ada di Tesla.


Tags Terkait :
Xpeng P5
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Perang Harga, Tiga Produsen Mobil Listrik di China Menurunkan Harga Jual

1 tahun yang lalu


Berita
Siap Saingi Tesla, Xpeng Akan Luncurkan 2 Kendaraan Listrik Tahun Depan di China

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mobil Listrik Cina Ini Berharga Murah Tetapi Fitur Setara Tesla!

3 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Xpeng P5 Mengejutkan, Dipesan 10.000 Unit Dalam Waktu Kurang Dari 3 Hari. Apa Spesialnya?

3 tahun yang lalu


Berita
Neta Hentikan Produksi Dan Potong Gaji Di China. Bagaimana Nasibnya Di Indonesia?

1 minggu yang lalu


Berita
Inilah 10 Mobil Terlaris di China, Nomor 1 BYD

1 minggu yang lalu


Berita
Xiaomi SU7 Sudah Ada Di Negara Tetangga, Segera Dijual?

1 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Xpeng G6 (Euro NCAP)

Crash Test | 1 bulan yang lalu


Terkini

Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

2 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

3 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

4 jam yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

6 jam yang lalu


Berita
Neta Tambah Dealer di Jakarta, Bangunanya Bekas Prestige Motorcars di Pluit

16 jam yang lalu