Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Daimler Memprediksi Krisis Chip Semikonduktor Bakal Sampai 2022!

Dalam krisisi ini, Mercedes-Benz, yang dimiliki oleh Daimler AG, harus membuat banyak kompromi sebagai akibat dari sederet masalah tersebut.
Berita
Sabtu, 24 Juli 2021 14:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Permasalah yang terjadi di dunia otomotif global saat ini selain penghentian produksi karena virus corona, juga terkait kelangkaan chip semikonduktor.

Sebelumnya grup otomotif Stellantis menyatakan kekhawatirannya mengenai lamanya penanganan hal ini. Kini giliran Daimler yang memprediksi jika krisis ini akan berlangsung hingga 2022 mendatang.

Dikutip dari Carscoops, Chief Financial Officer Daimler, Harald Wilhelm, menyatakan jika diperkirakan kekurangan chip itu akan berlanjut hingga tahun depan. Meski pun kondisinya akan lebih ringan daripada tahun ini.

Dalam krisisi ini, Mercedes-Benz, yang dimiliki oleh Daimler AG, harus membuat banyak kompromi sebagai akibat dari sederet masalah tersebut. Termasuk dalam menurunkan prospek labanya untuk tahun 2021.

BACA JUGA

Disebutkan juga di fasilitas pabriknya, sudah menumpuk mobil yang selesai diproduksi hanya untuk menunggu adanya chip tersebut. Setelah chip datang, baru mobil tersebut diantarkan ke dealer.

Dan sama seperti kebanyakan produsen mobil lainnya, mereka juga turut menghentikan produksi di salah satu pabrik mereka karena kekurangan tersebut.

Salah satu solusi mengatasi lamanya produksi mobil, maka Mercy juga harus menjual kendaraan tanpa fitur tertentu.

Di Indonesia sendiri krisis chip juga dirasakan oleh Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDI). Seperti kami kabarkan sebelumnya, masalah inden panjang ini berdampak pada produk impor mereka. Namun untuk produksi lokal dikabarkan belur terimbas.


Tags Terkait :
Daimler Mercedes-Benz Krisis Chip
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Pertama Dalam Sejarah, Audi Luncurkan 20 Mobil Dalam 2,5 Tahun Ke Depan

Audi tidak mau tinggal diam menghadapi Mercedes-Benz dan BMW saat ini. Pada tahun 2026 mendatang, rencana perusahaan sudah memiliki 20 model baru. Mencakup kendaraan listrik dan mobil bermesin bensin.

2 tahun yang lalu


Berita
Mercedes-Benz Akan Susah Dibeli Setahun Ke Depan

Mercedes-Benz akan alami kelangkaan stok hingga 2023

4 tahun yang lalu


Berita
Daimler Memprediksi Krisis Chip Semikonduktor Bakal Sampai 2022!

Dalam krisisi ini, Mercedes-Benz, yang dimiliki oleh Daimler AG, harus membuat banyak kompromi sebagai akibat dari sederet masalah tersebut.

4 tahun yang lalu


Berita
Sejarah 50 Tahun Mercedes-Benz di Indonesia (I), Ternyata Ini Produk Pertamanya

Kehadiran Mercy di Indonesia dimulai tepat pada saat keluarnya kebijakan industrialisasi perakitan produk otomotif dalam negeri pada tahun 1970.

4 tahun yang lalu


Berita
Daimler Akan Jual Salah Satu Aset Terbaiknya

Produsen mobil berukuran kecil, Smart akan dijual oleh pemiliknya, Daimler.

5 tahun yang lalu


Berita
Alami Defisit, Daimler Lakukan Perampingan Manajemen

Induk bisnis Mercedes-Benz ini menghapuskan beberapa lapis posisi yang terduplikasi antara Mercedes-Benz dan Daimler.

5 tahun yang lalu


Bus
DCVI Kerahkan Bengkel Siaga 24 Jam Di Masa Nataru 2025

Bengkel siaga punya misi untuk menciptakan rasa aman bagi operator sekaligus penumpang

1 hari yang lalu


Bus
DCVI Konsisten Dukung Peningkatan Standar Mutu Industri Karoseri Nasional

Standarisasi global bagi perusahaan karoseri terus ditingkatkan untuk peningkatan standar pelayan bagi penumpang.

1 hari yang lalu


Terkini

VIDEO: Crash Test Jetour T2 (ASEAN NCAP)

Jetour T2 berhasil menjalani Crash Test yang telah diuji tabrak di lembaga ASEAN NCAP

Crash Test | 2 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Liburan Nyaman Dan Bertenaga Pakai Mitsubishi Destinator

Mitsubishi Destinator adalah mobil keluarga yang nyaman dan memiliki desain yang menarik. Begini impresinya jika digunakan plesir ke Bandung bersama keluarga.

3 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Juara Kelas LCGC Di Indonesia Tahun 2025

Meskipun penjualan mobil nasional sedang tidak baik-baik saja, namun konsistensi hadir di segmen pembeli mobil pertama untuk Daihatsu.

4 jam yang lalu


Berita
Honda Super-One Meluncur Di Singapura, Harganya Horror

Mobil ini dijajakan di Singapura di angka S$178.999 atau setara dengan Rp 2,3 miliar.

5 jam yang lalu


Berita
Insentif Mobil Listrik Justru Membebani Negara?

Belakangan ini, pemerintah menggalakkan peraturan Low Carbon Emission Vehicle alias LCEV.

14 jam yang lalu