Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

SPY SHOT: Suzuki Jimny 5 Pintu Tekuak Secara Gamblang

Berita
Rabu, 21 Desember 2022 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Setelah muncul ke hadapan publik dalam bentuk kamuflase, akhirnya penampakan nyata Suzuki Jimny 5 pintu terkuak secara gamblang. Seperti dikutip dari autocarindia.com (20/12), nampak Jimny 5 pintu ini diperkirakan sedang dalam proses pengambilan shooting untuk kebutuhan iklan komersial TV.

Sama seperti dugaan sebelumnya, model yang tertangkap kamera itu dengan gamblang menunjukkan sepasang pintu tambahan untuk akses penumpang belakang. Tentunya dengan wheelbase yang lebih panjang pula. Namun secara keseluruhan bagian buritannya sama dengan versi 3 pintu. Jimny lima pintu ini punya wheelbase lebih panjang 300 mm dari Jimny reguler atau totalnya 2.550 mm.

BACA JUGA

Untuk mesinnya sendiri,  Suzuki Jimny 5 pintu kemungkinan besar tidak akan mendapatkan generasi mesin terbaru K15 Dual Jet. Mobil SUV itu kabarnya akan mendapatkan mesin lama, K15B.

Mesin itu berkapasitas 1.462 cc, empat silinder, naturally aspirated, mampu menghasilkan tenaga puncak 102 PS dan torsi maksimal 130 Nm. Mesin ini akan tersedia dengan pilihan transmisi manual 5 percepatan dan otomatis 4 percepatan. Sebagai tambahan, Jimny akan ditawarkan dengan paket sistem transmisi Suzuki AllGrip Pro 4WD.

Selain itu, mesin K15B di Jimny akan tersedia dengan sistem hybrid ringan yang akan membantu meningkatkan efisiensi bahan bakar secara keseluruhan, kalau dibandingkan dengan kompetitor. Saat ini hanya Maruti Ciaz yang menggunakan mesin bensin K15B di India.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Suzuki Jimny
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Setelah Gagal Di Indonesia, Suzuki Ciaz Juga Stop Dijual Di India

1 minggu yang lalu

Berita
Gunakan Platform Heartect, Suzuki Klaim Mampu Pangkas Emisi

2 minggu yang lalu


Berita
Lewat Wahana Ini, Suzuki Tunjukkan Kemampuan dan Fitur Off-road Jimny. Edukasi 4x4 di IIMS 2025

3 minggu yang lalu


Berita
Penjualan Suzuki Jimny 3 Pintu Ditangguhkan Di Australia, Kenapa?

1 bulan yang lalu


Berita
Ini Nasib Inden Jimny 5 Pintu Di Indonesia Setelah Meroketnya Permintaan di Jepang

1 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Jimny 5 Pintu Di Jepang Banjir Order. Indent Hingga 3,5 Tahun

1 bulan yang lalu


Berita
Jimny 5 Pintu Di Jepang Lebih Murah Dibanding Di Indonesia

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUZUKI Terbaru (Januari 2025)

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
BAIC Resmikan Dealer Pekanbaru, Bisa Langsung Tes Drive BJ40 Plus Dan X55-II

11 jam yang lalu


Berita
Mau Beli Mobil Bekas Tapi Kurang Paham? Pakai Jasa Pengecekan Sedang Menjadi Tren

12 jam yang lalu


Mobil Listrik
BYD Seagull Siap Jadi Ancaman LCGC Di Indonesia

13 jam yang lalu


Bus
Tiket Bus AKAP Jurusan Jawa Tengah & Jawa Timur Naik Menjelang Mudik Lebaran

13 jam yang lalu


Berita
Carviero Meluncurkan Jok Premium Tahan Bakteri Dan Api

18 jam yang lalu