Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Sebanyak 17 Feeder Bus Resmi Dioperasikan Pemerintah Daerah Semarang

Berita
Jumat, 19 Juni 2020 16:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Pemerintah Daerah Semarang, Jawa Tengah secara resmi mengoperasikan Feeder bus untuk kota Semarang pada Jumat (19 /06). Sebanyak 17 unit Isuzu Elf tipe NLR Blx dipilih untuk digunakan sebagai feeder IV dengan rute Tugu BSB - Terminal Gunungpati - UNNES.

Acara yang diresmikan langsung oleh Walikota Semarang, Hendrar Prihadi didampingi oleh Kepala Dishub Semarang, Kepala BLU Semarang, serta Kapolsek Gunungpati ini dilaksanakan di tengah Covid-19 dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan.

BACA JUGA

Microbus rakitan karoseri New Armada ini, mulai beroperasi pada pukul 05.45 hingga 17.00 WIB setiap harinya dan menempuh jarak kurang lebih 40 km dengan jarak tempuh 80 menit .


Tags Terkait :
Isuzu Feeder Bus Semarang
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Sebanyak 17 Feeder Bus Resmi Dioperasikan Pemerintah Daerah Semarang

4 tahun yang lalu


Bus
Trans Semarang Feeder Andalkan Mikro Bus Bermesin BBG

4 tahun yang lalu


Truk
UD Trucks “Quon” Versi Liberty Walk

5 bulan yang lalu


Pikap
Spesifikasi dan Harga Isuzu D-Max Limited 2024

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

1 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

1 jam yang lalu


Berita
Ini Dia Harga Resmi Dari Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9

2 jam yang lalu


Berita
MINI Luncurkan Dua Mobil Sekaligus Di GJAW 2024

3 jam yang lalu


Berita
Subaru Jual BRZ Drift Edition Hanya 5 Unit, Harga Rp 1.09 Miliar

3 jam yang lalu