Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota RAV4 Generasi Kelima Bisa 'Ubah' Warna Marka Jalan

Apa saja fitur yang terdapat pada Toyota RAV4 generasi terbaru ini?
Berita
Kamis, 5 April 2018 19:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota RAV4 resmi berganti model di Amerika Serikat. Generasi terbaru ini melangsungkan debutnya di New York International Auto Show 2018. RAV4 generasi kelima ini dilengkapi fitur Lane Tracing Assist. Fitur ini mampu "mengubah" marka jalan berwarna putih dan kuning untuk menjaga mobil tetap berada di jalurnya.

Selain itu, SUV ini juga mengusung fitur Road Sign Assist (RSA) yang sanggup membaca rambu lalu lintas seperti rambu larangan masuk, atau kecepatan maksimum dan memberikan peringatan kepada pengemudi dari layar multi information display.


Sementara untuk peleknya menggunakan ukuran 19 inci. Di samping itu suspensi belakang telah menggunakan sistem Multilink. Masuk ke bagian ruang kabin, Toyota RAV4 terbaru dilengkapi layar infotainment berlayar 7 inci, sistem audio Entune 3.0 Toyota dengan aplikasi Aple CarPlay dan Amazon Alexa.

Nama SUV yang masuk pernah masuk ke Indonesia lewat jalur Importir Umum ini ditenagai oleh pilihan mesin bensin 2.500 cc 4 silinder dan ada pilihan dapur pacu Hybrid. Dua pilihan mesin ini berpadu dengan transmisi 8 percepatan. Sayangnya, berdasarkan rilis yang kami terima, tenaga mesin tersebut belum diungkap oleh Toyota.


Tags Terkait :
Toyota RAV4
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Toyota Land Cruiser FJ Bakal Dibanderol Setara Fortuner?

Bakal diluncurkan dulu di Jepang, sebelum diluncurkan secara global

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Land Cruiser Mini, Bakal Hadir Dengan Mesin Hybrid Milik Corolla Cross

Varian Land Cruiser paling imut bakal segera muncul

2 tahun yang lalu


Berita
Ini Spekulasi Toyota SUV Crossover Pengganti Fortuner

Akan jadi saka guru produksi Toyota di Indonesia

2 tahun yang lalu


Berita
Toyota Raih Keuntungan Berlipat Karena Pasar China Laris Manis, Ini Buktinya

ToyotaToyota Motor Corp menggandakan perkiraan laba operasi setahun penuh seiring dengan pulihnya penjualan kendaraan di China dari tekanan pandemi virus corona.

5 tahun yang lalu


Berita
Wow, Recall Toyota Akibat Fuel Pump Capai 5,8 Juta Unit

Kampanye recall besar-besaran akibat masalah pompa bensin alias fuel pump  mobil mencapai jutaan unit mobil di dunia.

5 tahun yang lalu


Berita
Fortuner Baru Hadir, Fortuner Lama Dapati Potongan Harga Rp 30 Juta

Bagi Anda yang tertarik membeli Toyota Fortuner 2020 sebelum facelift, ada diskon menarik yang bisa Anda nikmati. Ketahui juga skema kreditnya di sini

5 tahun yang lalu


Berita
Adik Fortuner Berlabel Urban Cruiser Segera Meluncur, Simak Spesifikasinya

Toyota Urban Cruiser adalah kompak SUV yang menyasar segmen remaja dan keluarga muda. Seperti apa spesifikasnya?

5 tahun yang lalu

Berita
Fortuner Facelift Meluncur Pekan ini di Thailand?

Setelah beredarnya unggahan spyshot Toyota Fortuner facelift, akhirnya SUV ladder frame ini bakal diluncurkan secara resmi.

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

16 menit yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

1 jam yang lalu


Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

10 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

14 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

15 jam yang lalu