Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Alasan Kuat Tesla Dijadikan Mobil Dinas Kepolisian Swiss

Mobil listrik asal Amerika Serikat ini terpilih sebagai armada Polisi untuk menggantikan pendahulunya yang merupakan mobil diesel.
Berita - Sabtu, 23 Juni 2018 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Tesla Model X terpilih menjadi mobil dinas kepolisian di Kota Basel, Swiss. Dilansir dari Drivesparks.com (22/6), mobil listrik nan pintar asal Amerika Serikat ini terpilih sebagai armada Polisi untuk menggantikan armada pendahulunya yang merupakan mobil bermesin diesel.

Langkah tersebut diambil guna mendukung kebijakan kendaraan rendah emisi di negara tersebut. Tesla yang digunakan untuk mobil kepolisian tentunya merupakan Tesla top of the line, yakni 100D.

BACA JUGA

Tesla Model X 100D berbekal motor listrik dengan baterai 100 kWh dengan dukungan tenaga mencapai 259 dk dan torsi mencapai 329 Nm. Mobil ini mampu mengukir akselerasi dari 0 ke 100 km/jam hanya dalam waktu 4,7 detik saja.

Bukan hanya performa yang diincar, akan tetapi mobil ini juga mampu menjangkau 475 km dalam sekali pengisian baterai penuh. Sungguh mobil armada kepolisian yang luar biasa!


Tags Terkait :
Tesla Model X
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyptec HT Pintu Gullwing Sepertinya Belum Bisa Dijual di Indonesia, Ini Tanggapan Bos GAC Aion

2 minggu yang lalu


Berita
Inilah SUV Listrik Penantang Terkuat Tesla Model Y, Simak Spesifikasi dan Harganya

1 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 6 N 2025 Mirip Porsche 911 GT3 Sedang Diuji Coba, Berikut Bocorannya

1 bulan yang lalu


Berita
Mulai Banyak di Jalan, Inilah Skema Kredit BYD Seal Selama 5 Tahun

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

1 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

5 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

11 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

15 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

17 jam yang lalu