Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Pertamina Terapkan Harga BBM Sama Di 9 Wilayah Ini

Mewujudkan komando pemerintah pusat mengenai penyamarataan harga BBM di tanah air, Pertamina kini menerapkannya di 9 wilayah berikut ini.
Berita - Rabu, 8 Maret 2017 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


PT Pertamina (persero) kembali menerapkan harga BBM yang sama di sembilan wilayah. Penerapan BBM Satu Harga ini merupakan tindak lanjut dari instruksi pemerintah pusat yang digaungkan pada 2016 lalu.

Dalam siaran persnya (5/3), Pertamina menyebut 9 wilayah baru yang menerapkan BBM Satu Harga adalah :

BACA JUGA

Sejak akhir Februari 2017, warga di daerah tersebut bisa mendapatkan Premium seharga Rp 6.450/ liter dan Solar Rp 5.150/ liter. Sebelumnya, warga di wilayah tersebut membeli Premium pada kisaran Rp 8000 sampai Rp 15.000 / liter Premium, Sementara Solar pada kisaran Rp 7.000 sampai Rp 18.000/liter.

“Hasil pemetaan dari 8 Marketing Operation Region kami, hingga 2 Maret 2017 sudah ada 53 lokasi yang kami tentukan untuk mendapatkan BBM Satu Harga, di mana 9 diantaranya sudah beroperasi,” jelas Wianda Pusponegoro, Vice President Corporate Communication Pertamina.  


Tags Terkait :
Pertamina BBM
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Daftar Harga
Daftar Harga BBM Periode Juli 2024. Harga BBM Non Pertamina Turun

4 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BBM Pertamina Terbaru (November 2023)

8 bulan yang lalu


Berita
Menyesuaikan Harga, BBM Non Subsidi Naik per 1 Oktober

9 bulan yang lalu


Berita
BBM dari Sampah Plastik Bisa Dipakai Toyota Fortuner, Bisa Dijual?

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

4 jam yang lalu


Berita
Perdana, Isuzu Bawa Elf Listrik di GIIAS 2024

5 jam yang lalu


Berita
Toyota Kijang Innova Reborn Tetap Eksis, Akan Ada Upgrade Untuk Ikuti Jaman?

5 jam yang lalu


Komparasi
Komparasi Spesifikasi Dan Harga Neta V-II vs VinFast VF 5

8 jam yang lalu


Berita
Mobil Cina Bombardir Rusia Buat Pabrikan Lokal Resah

9 jam yang lalu