Beranda Berita

Kemacetan Parah Jakarta –Bekasi Via Tol Cikampek di Malam Natal

Berita
Jumat, 25 Desember 2015 00:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Kemacetan Parah Jakarta –Bekasi Via Tol Cikampek di Malam Natal


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Jelang hari raya Natal 2015 tampak beberapa ruas tol dalam kota mengarah keluar kota macet parah. Khususnya di Tol Cikampek, hal ini disebabkan membludaknya warga Ibu Kota yang serempak keluar kota. Alhasil beberapa warga yang hendak bepergian pada malam Natal (24/12) harus terkena dampaknya.

Seperti laporan Danna Putri (19) yang hendak pergi ke daerah Bekasi barat via tol Cikampek pada sore hari jelang malam Natal. “Saya mengarah masuk tol Halim aja macetnya udah panjang banget,” keluh pengguna Daihatsu Terios ini. “Sepanjang tol sampai exit tol Bekasi Barat tidak putus macetnya,” ungkap Danna.

Lain lagi yang dialami oleh Susi (46) yang menempuh empat jam perjalanan dari Pondok Gede ke Summarecon Bekasi. “Parah banget macetnya, sangat tersendat selama di dalam tol Cikampek,” ujar wanita yang berprofesi sebagai Guru SD ini.

Dari pantauan terakhir otodriver.com pada pukul 23.00 WIB, titik 0 Km tol Cikampek masih terlihat padat merayap yang mengarah ke Bekasi. Bahkan antrian masuk tol mengular sampai daerah Cawang.  

BACA JUGA

Maka bagi anda yang hendak bepergian keluar rumah ada baiknya rencanakan baik-baik perjalanan anda. Tidak ada salahnya gunakan Waze atau Google Maps untuk melihat kepadatan yang terjadi serta prediksi waktu tiba.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tol Cikampek Natal 2015 Macet
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kemacetan Parah Jakarta –Bekasi Via Tol Cikampek di Malam Natal

9 tahun yang lalu


Berita
Jasa Marga: Volume Arus Mudik Natal 2015 Meningkat 14,07 %

9 tahun yang lalu


Berita
Sambut Natal Dan Tahun Baru, Akan Ada Pembatasan Operasional Truk Di Tol

5 tahun yang lalu


Berita
Update, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Trans Jawa

2 bulan yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

2 bulan yang lalu


Berita
Pertamina Siapkan ‘SPBU Motor’ Di Titik Rawan Macet Selama Libur Nataru

2 bulan yang lalu


Truk
Catat Tanggal Truk Dilarang Beroperasi Di Libur Nataru

3 bulan yang lalu


Berita
Waspada, 100 Jutaan Orang Melakukan Perjalanan Di Musim Libur Nataru 2024-2025

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Michelin Merilis Ban Baru Yang Ramah Lingkungan, Hemat Hingga 24 Persen

2 jam yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

3 jam yang lalu


Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

4 jam yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

1 hari yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

1 hari yang lalu