Masih penasaran dengan mobil murah terbaru dari Renault ini? Silakan simak foto-foto detail Renault Kwid berikut.
Berita | 21 October 2016

Renault Kwid meluncur dengan harga Rp 117 jutaan. Tak sedikit yang meragukan jumlah tempat servisnya. Tapi ternyata lumayan banyak. Kok bisa?
Berita | 20 October 2016

PT Auto Euro Indonesia (AEI) selaku agen pemegang merek Renault di Indonesia selain meluncurkan Kwid, mereka juga resmi meluncurkan Renault Koleos baru.
Berita | 20 October 2016

Kwid akhirnya diluncurkan oleh Renault Indonesia hari ini, inilah harga dan spesifikasi mesin mobil yang datang dari India itu.
Berita | 19 October 2016

Jelang peluncurannya yang tak lama lagi, Renault Kwid berhasil diabadikan lensa amatir sedang berada di bilangan Jakarta Selatan.
Berita | 18 October 2016


Renault Kwid pernah menjadi salah satu dari lima mobil yang dianggap hasilnya sangat buruk di tes tabrak Global NCAP. Kini mereka melakukan crash test lagi sebelum masuk pasar Indonesia.
Berita | 18 October 2016
Karena tak bisa hadir dalam skema LCGC, Renault Kwid di Indonesia diperkirakan bakal mengurangi beberapa fitur untuk membuat harganya menarik.
Berita | 14 October 2016

PT Nissan Motor Indonesia (NMI) melalui brand Datsun menggelar lomba yang terbilang humanis, terlepas dari target jualan mobil. Merek asal Jepang ini mengajak anak-anak untuk lomba menulis surat.
Berita | 14 October 2016

Nissan Motor Indonesia menggelar program tukar tambah yang memungkinkan semua orang dengan mobil merek apapun mendapatkan mobil Nissan keluaran terbaru secara lebih mudah.
Berita | 13 October 2016

Renault Koleos akhirnya siap hadir edisi barunya tak lama lagi, mirip dengan yang lebih dulu meluncur di Malaysia.
Berita | 12 October 2016

Renault Indonesia dipastikan memperkenalkan mobil baru mereka yaitu Kwid pekan depan. Tepatnya 19 Oktober.
Berita | 12 October 2016

Nissan Motor Indonesia mengadakan kegiatan pembekalan bagi enam pemenang Nissan GT Academy 2016 Indonesia yang akan berangkat ke Silverstone, Inggris. Reviewer OtoDriver jadi mentor utamanya.
Berita | 12 October 2016

Walau terlambat, kini Renault Indonesia sudah bersiap menghadirkan Kwid.
Berita | 11 October 2016

Inilah para peraih nominasi dalam penghargaan World Car Awards 2017 yang akan diumumkan pada Geneva Motor Show 2017 mendatang. Mobil apa saja yang siap berebut penghargaan mobil terbaik?
Berita | 7 October 2016


Ingin memberi hiburan sekaligus meningkatkan kinerja kerja dengan semangat sportivitas karyawan di pabriknya, Datsun Indonesia menghadirkan pemain Persib Bandung.
Berita | 4 October 2016