Sebuah Esemka Bima Keluaran Tahun 2012 Dijual Di Pasar Mobkas, Berapa Harganya?
Sebuah mobil Esemka Bima dijual di pasar jual beli Facebook.
Sebuah mobil Esemka Bima dijual di pasar jual beli Facebook.
Esemka Bima memang menjadi mobil yang masih menjadi misteri hingga saat ini lantaran pikap ini diduga merupakan hasil rebadge dari pikap asal Cina
Kami berkesempatan untuk menjajal salah satu mobil yang spesial.
Esemka Bima menjadi salah satu mobil paling fenomenal di Indonesia.
Ada sebuah lampu rotator yang bisa berfungsi sebagai penanda keberadaan mobil tersebut ketika berada di dalam pangkalan udara.
Kami memperoleh penampakan satu unit Esemka Bima yang baru bertugas di Skadron Udara 17, Lanud Halim Perdanakusuma.
Pagi ini, Kamis, 3 Oktober 2019 pun kami melihat langsung sejumlah Esemka yang diduga kuat merupakan pesanan TNI AU sudah dikirim ke Jakarta.
TNI AU berencana membeli 35 unit Esemka Bima untuk mendukung kegiatan dinas dan operasional penerbangan.
Mesin dan transmisi tak termasuk komponen yang dibuat di dalam negeri.
Esemka klaim 60% TKDN.
"Wuling itu mirip dengan Chevrolet, kok engga dinyinyirin?," kata Ketua Umum Gaikindo.