Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Jangan Disepelekan, Wajib Periksa Ban Cadangan Sebelum Mudik Lebaran

Tips
Rabu, 19 April 2023 14:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ban cadangan menjadi salah satu komponen yang penting diperhatikan sebelum mudik lebaran, meski jarang digunakan dan sifatnya tergolong situasional. 

Sebelum perjalanan mudik Anda wajib mengecek kondisi ban cadangan, dan pastikan masih dalam kondisi normal atau layak pakai. Tujuannya bukan lain untuk mengantisipasi kerusakan ban utama. 

"Ban cadangan itu harus dalam kondisi bagus, sebelum jalan periksa apakah masih layak pakai dan jangan dilihat dari kembangannya saja, pastikan usia ban juga masih baik," kata Suharto, Master Trainer Indonesia Ayo Aman Berlalu Lintas-IAABL Astra Isuzu. 

BACA JUGA

"Karet itu kalau tidak digunakan dalam jangka waktu lama bisa lunak atau getas. Bahkan kalau sudah melebihi batas waktu (kadaluwarsa) itu bisa berbahaya, karena ada faktor kelembaban," tambahnya. 

Lebih lanjut ia mengatakan ada beberapa tanda ban cadangan sudah tak layak pakai. Misalnya timbulnya retakan di beberapa bagian ban yang dikarenakan faktor cuaca. 

"Sebaiknya ban cadangan itu dirotasi dan pastikan ban yang masih bagus dipasang di bagian depan, rotasinya bisa 10 ribu km mulai dari ban depan kanan pindah ke ban belakang kiri itu tidak apa," paparnya. 

Memang ban cadangan kerap tak diperhatikan atau sepele, tetapi fungsinya akan memengaruhi banyak hal termasuk keselamatan pengemudi. 


Tags Terkait :
Ban Mobil Ban Cadangan Mudik Lebaran Kondisi Ban Keselamatan Berkendara
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Tips
Masa Usia Pakai Ban Mobil Ternyata Tak Berpatokan pada Waktu

1 tahun yang lalu


Tips
4 Langkah Mengecek Ban Mobil, Sebelum Dipakai Mudik Lebaran

1 tahun yang lalu


Tips
Deteksi Kerusakan Suspensi Sambil Mengemudi

8 tahun yang lalu


First Drive
FIRST DRIVE: Audi TTS 2016

8 tahun yang lalu


Tips
Tips Menjaga Komponen Karet Pada Mobil Agar Tidak Mudah Rusak

2 tahun yang lalu


Komparasi
FWD VS RWD, Mana Yang Lebih Unggul?

3 tahun yang lalu


Berita
Ban Pintar Buatan Dunlop

1 tahun yang lalu

Berita
Ban Tidak Seperti Makanan, Kalau Kadaluarsa Masih Bisa Dipakai, Asal...

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

48 menit yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

2 jam yang lalu


Berita
Neta Tambah Dealer di Jakarta, Bangunanya Bekas Prestige Motorcars di Pluit

13 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

15 jam yang lalu


Berita
GALERI: Hyundai Tucson (20 FOTO)

17 jam yang lalu