Beranda Tips

Perhatikan Hal ini Ketika Membeli Mobil Matic Bekas (Bagian 1)

Tips
Sabtu, 3 November 2018 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Tips - Perhatikan Hal ini Ketika Membeli Mobil Matic Bekas (Bagian 1)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Mobil bekas pun tak kalah menariknya dengan mobil baru. Dengan banderol harga yang terjangkau, mobil bekas dinilai dapat memenuhi berbagai aspek konsumen. 

Meski memiliki harga murah, memilih mobil bekas harus lebih teliti. Beberapa bagian harus dicek lebih detail, salah satunya transmisi otomatik pada mobil bekas.

Foto - Perhatikan Hal ini Ketika Membeli Mobil Matic Bekas (Bagian 1)

BACA JUGA

Hermas Efendi Prabowo selaku Owner bengkel Worner Matic di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, menjelaskan beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam memilih mobil bekas bertransmisi otomatik. Hal yang pertama adalah usia pakai mobil.

“Pertama yang harus diperhatikan adalah usia pakai. Harus diketahui mobil tahun keluaran berapa dan bagaimana perawatan transmisinya,” ujar Hermas di bengkelnya (19/10).

Ia juga menjelaskan apakah transmisi otomatik pada mobil tersebut telah mengalami perbaikan atau belum. “Perhatikan mobil sudah pernah diperbaiki atau belum transmisinya. Lalu cari tahu perbaikannya secara menyeluruh atau hanya 'tambal sulam'. Kalau hanya 'tambal sulam' tentunya bisa bermasalah lagi sewaktu-waktu,” tambahnya.

Hermas juga menghimbau peranti transmisi otomatik harus benar-benar diperhatikan karena biaya perbaikan yang tidak murah.

“Transmisi otomatik pada mobil bekas harus mendapatkan perhatian lebih. Pasalnya jika transmisi rusak, biaya yang dikeluarkan pun tak sedikit,” tutup Hermas.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Transmisi Otomatik Mobil Bekas Tips
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Used Car
Berburu Pajero Sport Bekas Modal RP 200 Jutaan

4 tahun yang lalu


Used Car
4 Cara Ketahui Sehat Tidaknya Girboks Matic Mobil Bekas

5 tahun yang lalu


Used Car
Mau Beli Mobil Matic Bekas? Lakukan 5 Pengecekan ini

5 tahun yang lalu

Used Car
Cara Menginspeksi Mobil Bekas Ala Otospector (Bagian 2)

6 tahun yang lalu


Tips
Perhatikan Hal ini Ketika Membeli Mobil Matic Bekas (Bagian 2)

6 tahun yang lalu


Tips
Perhatikan Hal-Hal Ini Agar Transmisi Otomatik Lebih Awet (Part 2)

6 tahun yang lalu


Tips
Perhatikan Hal ini Ketika Membeli Mobil Matic Bekas (Bagian 1)

6 tahun yang lalu


Tips
Mobil Lawas Sebagai Sumber Investasi

9 tahun yang lalu


Terkini

Tips
Kecelakaan Karena Pengemudi Mabuk Termasuk Pidana

13 jam yang lalu


Berita
Mercedes-Benz Pamerkan Konsep V-Class EV Di Auto Shanghai 2025

14 jam yang lalu


Truk
Isuzu Terus Gelorakan Semangat Hari Kartini

16 jam yang lalu


Berita
Zeekr 009 Versi Termahal Bakal Dirilis, Dilapisi Emas 24 Karat

17 jam yang lalu


Bus
Halte Transjakarta Baru, Kolaborasi Dengan Toyota

18 jam yang lalu