Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Pikap

Ford Tawarkan F-150 PHEV

Pikap
Sabtu, 11 April 2020 16:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Sebelumnya telah beredar berita bahwa Ford akan mengenalkan pikap andalannya F-150 dalam versi full EV dalam beberapa waktu mendatang. Dan belakang  muncul warta yang menyebutkan bahwa raksasa asal Dearborn, Michigan ini  akan menyertakan varian Plug-in Hybrid pada gelaran pikap legendarisnya ini.

Seperti dilansir insideev.com, varian ini akan menggunakan mesin V6 turbo dan transmisi 10 speed otomatik yang akan berkolaborasi dengan motor listrik. Sayangnya belum ada informasi lebih lanjut tentang spesifikasi motor listrik dan juga baterai yang akan dipakainya.

Namun rumor tentang jarak tempuhnya yang sudah tersebar, di mana pikap full-size ini akan mampu menempuh jarak 10 mill (16 km) dalam full electric mode. Dan kondisi full EV hanya berlaku saat truk tidak memuat muatan alias dalam kondisi kosong.

BACA JUGA

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Ford F-150 PHEV
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Great Wall Motor: First Drive Poer

10 bulan yang lalu


First Drive
First Drive : GWM Poer Sahar PHEV, Pikap Mewah Nan Buas

10 bulan yang lalu


Pikap
Ford Tawarkan F-150 PHEV

4 tahun yang lalu


Pikap
KIA PBV: Konsep Kendaraan Modular Masa Depan

6 bulan yang lalu


Pikap
GR DKR Hilux T1+: Toyota Hilux Paling Sangar?

6 bulan yang lalu


Pikap
Ford F-150 Lightning “SuperTruck”: Pikap Tercepat Tahun 2024?

8 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Hanya Dalam 4 Bulan, Tesla Cybertruck Lampaui Prestasi Setahun GMC Hummer EV

10 bulan yang lalu


Berita
Tesla Cybertruck Tercatat Sebagai Pikap Terkencang Di Kolong Jagad

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Tiket Bus AKAP Jurusan Jawa Tengah & Jawa Timur Naik Menjelang Mudik Lebaran

21 jam yang lalu


Truk
Pengusaha Truk Mau Mogok Nasional Di Tanggal 20 Maret Imbas Tidak Boleh Lewat Tol

1 hari yang lalu


Bus
Ribuan Bus AKAP Siap Angkut Pemudik Dari Jakarta

1 hari yang lalu


Bus
Terminal Bus Di Jakarta Sibuk Cek Kondisi Bus Dan Awaknya

1 hari yang lalu


Bus
Transjakarta Siap Diperluas Hingga Transjabodetabek

2 hari yang lalu