Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

Begini Penampilan Bus Tingkat Bangladesh Buatan Indonesia

Bangladesh bukan hanya memesan bus single deck, tapi juga double decker. Bulan ini, pesanan bus tingkat itu sudah rampung. Rencananya ada 10 unit bus tingkat yang akan dikirim ke Bangladesh.
Bus
Rabu, 12 Februari 2020 12:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Sudah sejak beberapa tahun lalu bus berbalut bodi buatan karoseri Laksana, yang bermarkas di Ungaran, Jawa Tengah, dipesan oleh perusahaan luar negeri. Salah satunya dari negara di kawasan Asia Selatan, yakni Bangladesh.

Menariknya, perusahaan otobus di sana bukan hanya memesan bus single deck, tapi juga double decker dan bulan ini, pesanan bus tingkat itu sudah rampung.

Rencananya ada 10 unit bus tingkat yang akan dikirim ke Bangladesh. Bus ini juga merupakan bagian dari total ekspor Laksana ke Bangladesh yang mencapai 1.034 unit.

Dikutip dari Instagram Laksana Bus Community, bus bersasis Scania K410EB ini, merupakan proyek multinegara. Di mana peranti AC didatangkan dari Singapura dan jok buatan Malaysia.

BACA JUGA

Meski begitu, secara sepintas penampilan bus untuk Bangladesh itu terlihat mirip dengan versi di Indonesia. Mulai dari garis bodi, panel kaca dan lampu-lampu semua sama.

Tapi ada yang membedakan antara bus berbasis bodi Legacy SR-2 itu dengan versi yang beredar di Indonesia. Terlihat dari penempatan pintu penumpang yang berada di belakang ban depan. Ini berbeda dari di Indonesia yang posisi pintunya ada di depan ban belakang.

Posisi pintu tersebut berpindah karena pintu tersebut langsung mengarah ke tangga yang ada di sisi kiri. Ini karena bus pesanan Bangladesh tak dilengkapi toilet seperti di Indonesia.


Tags Terkait :
Bus Ekspor Bus Tingkat Bus Bangladesh Bus Laksana
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Delapan Bus Tingkat Legacy SR2 Diekspor Ke Bangladesh

Basis bodinya Legacy SR2 Double Decker yang juga dipasarkan di Indonesia. Namun ada sederet perbedaan untuk menyesuaikan kebutuhan di sana.

4 tahun yang lalu


Bus
Bus Tingkat PO Laju Prima Mulai Tes Jalan, Pakai Bodi Ekspor

Volvo B11R adalah sasis bus bertipe tronton dengan dua gandar belakang. Mesin bus ini mengandalkan tipe D11 11.000 cc dengan transmisi matik I-Shift.

5 tahun yang lalu


Bus
Begini Penampilan Bus Tingkat Bangladesh Buatan Indonesia

Bangladesh bukan hanya memesan bus single deck, tapi juga double decker. Bulan ini, pesanan bus tingkat itu sudah rampung. Rencananya ada 10 unit bus tingkat yang akan dikirim ke Bangladesh.

5 tahun yang lalu


Berita
Foton Siap Jadikan Indonesia Salah Satu Pusat Produksi Regional

Pihak Foton Motor menyebutkan adanya sejumlah program operasional tingkat regional dan internasional yang akan melibatkan Indonesia.

11 bulan yang lalu


Berita
Bus Listrik UI Akan Digunakan Pada Presidensi G20 Di Bali

Universitas Indonesia telah menyerahkan sebanyak dua unit bus listrik kepada pemerintah.

3 tahun yang lalu


Berita
GIICOMVEC : Ajang Temu Perusahaan Industri Komersial dengan Pengunjung Potensial

GAIKINDO akan menghadirkan pameran khusus kendaraan komersial, GAIKINDO Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2018, 1-4 Maret mendatang.

7 tahun yang lalu


Bus
King Long “Merry Combo”, Desain Bus Terbaik 2024

Bus listrik tercanggih saat ini?

1 tahun yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 hari yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu