Beranda Mobil Listrik

Neta dan Wuling Akan Ramaikan Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2024

Mobil Listrik
Sabtu, 11 November 2023 06:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar
Mobil Listrik - Neta dan Wuling Akan Ramaikan Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2024


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Pameran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024 yang akan digelar pada 30 April sampai 5 Mei 2024 akan menampilkan beragam kendaraan listrik akan memamerkan teknologi terbaru dari mobil, sepeda motor, skuter, dan sepeda listrik.

Ketua Umum Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo) Moeldoko mengatakan, pameran PEVS 2024 akan menjadikan Indonesia bersinar di dalam dan luar negeri terkait kendaraan listrik.

"Pameran PEVS 2024 diharapkan menjadi inovasi terdepan dan pelopor kendaraan listrik di Indonesia. Kami bertujuan membawa pameran kendaraan listrik baik di dalam maupun luar negeri. Periklindo berdesdikasi memajukan industri kendaraan listrik,” kata Moeldoko dalam video konferensi pers PEVS 2024, di Jakarta, Jumat (10/11).

Foto - Neta dan Wuling Akan Ramaikan Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2024
Ketua Umum Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo), Moeldoko

Pada tahun ketiga ini, area luas pameran juga ditambah dibanding tahun sebelumnya untuk menggaet lebih banyak peserta. Dimana menggunakan hampir seluruh Hall JIExpo Kemayoran, penambahan luas ini juga dikarenakan ada beberapa anggota baru bergabung dengan Periklindo, dan beberapa brand kendaraan listrik yang akan meluncur.

BACA JUGA

"Anggota Periklindo dipastikan menjadi pesrta PEVS 2024, ditambah, ada 5 brand baru yang akan hadir," papar Seluruh anggota Periklindo dipastikan mengikuti PEVS 2024, ditambah ada brand lain yang akan ikut. Ada 5 brand baru yang akan hadir, diharapkan bisa lebih lah,” ujar Sekretaris Jenderal (Sekjen) Periklindo, Tenggono Chuandra Poa.

Dari anggota Periklindo sendiri yang merupakan produsen mobil listrik adalah DFSK, Wuling dan Neta yang baru bergabung.

Lebih lanjut, pameran ini juga mempunyai target lebih dari tahun 2023 yang dimana bisa mencapai angkaa Rp 379 miliar. "Target tahun ini di atas Rp 400 miliar, dan lebih dari 40.000 pengunjung selama enam hari pameran," ujar Project Manager PEVS 2024, Rudi MF. (GIN)

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
PEVS 2024 Mobil Listrik Pameran Kendaraan Listrik
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Pameran Kendaraan Elektrik Terbesar Di Indonesia Akan Kembali Digelar 29 April Hingga 4 Mei 2025

3 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Jokowi Optimis Indonesia Punya Ekosistem Sendiri Untuk Kendaraan Listrik

10 bulan yang lalu


Berita
Periklindo Eletric Vehicle Show (PEVS) 2024 Berikan Gambaran Perkembangan Mobil Listrik di Indonesia

10 bulan yang lalu


Berita
Ada Apa Saja di Periklindo Electric Vehicle Show 2024? Ini Bocorannya

10 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Neta dan Wuling Akan Ramaikan Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2024

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Setahun Wuling BinguoEV dan Masuk Dalam Mobil Listrik Terlaris Di Indonesia

1 bulan yang lalu


Berita
Mengapa Slot Charger GB/T Neta V-II Tidak Dihilangkan?

8 bulan yang lalu


Berita
Mobil Listrik Universitas Indonesia Incar Juara Bergengsi EV Internasional

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Lunakkan Aturan Safety Untuk Mobil Amerika Agar Lebih Laku

6 jam yang lalu


Berita
Wuling Air ev Populer Di Kalangan Wanita Indonesia, Ternyata Ini Alasannya

10 jam yang lalu


Truk
Mitsubishi Fuso Rambah Kawasan Industri Perkebunan Di Riau

11 jam yang lalu


Berita
Suzuki Fronx Untuk Pasar Indonesia Pakai Baut Roda 4 Atau 5? Ini Prediksi Kami

12 jam yang lalu


Bus
Ini Cara Daftar Untuk Jadi Penumpang Gratis Transjakarta

13 jam yang lalu