Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Banderol Beda Tipis, Aion V dan Aion Y Plus Premium Dikatakan Tak Akan Kanibal

Berita
Jumat, 29 November 2024 18:16 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Aion V GJAW 2024. Foto: Suryo Sudjatmiko (Otodriver)


OTODRIVER - Aion V resmi diperkenalkan di Gaikindo Jakarta Autoweek (GJAW) 2024. Diumumkan bahwa Aion V bakal berada di bawah angka Rp 499 juta.

Sepertinya harga ini cukup dekat dengan model SUV sebelumnya yakni Aion Y Plus, di mana varian atasnya yakni Aion Y Plus Premium yang saat ini dijajakan di angka Rp 475 juta OTR Jakarta. Selain itu keduanya sama-sama sebagai SUV dengan dua baris.

Saat ini Aion V diumumkan di angka yang mengiurkan. Foto: Suryo Sudjatmiko (Otodriver)

Lalu apakah kemudian kehadiran Aion V ini bakal terjadi kanibal dan ancaman bagi Aion Y Plus ?

BACA JUGA
Aion V punya desain yang lebih kasar dan jarak tempuh yang lebih jauh. Foto : Suryo Sudjatmiko (Otodriver)

"Karena Y Plus itu diciptakan untuk family SUV, di mana fitur-fitur yang ada lebih berfokus untuk mobil keluarga. Sementara untuk V ini lebih serbaguna, mau dipakai sendiri, sama keluarga, sama teman itu bisa," ujar Metta saat ditemui belum lama ini. “Aion V menempatkan diri sebagai SUV yang lebih fun to drive dan bertenaga,” tambahnya.

Meta menambahkan bahwa Aion V memiliki desain visual yang lebih gahar. “Tampilan V lebih rugged dan punya jarak tempuh lebih jauh,” tambahnya.

Metta menambahkan bahwa kehadiran Aion V memberikan pilihan yang lebih luas baik pada desain, kapasitas baterai hingga opsi harga yang lebih luas pada konsumen.

Mengenai harga, pihak Aion Indonesia akan mengumumkan harga resmi Aion V pada Indonesia International Auto Show (IIMS) 2025. (SS)

Jenis New Energy Vehicle (NEV) apakah yang cocok untuk Indonesia menurut Anda?

Pilihan mobil-mobil ramah lingkungan yang sesuai dengan kondisi tanah air.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Aion Indonesia Aion V Aion Y Plus
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Banderol Beda Tipis, Aion V dan Aion Y Plus Premium Dikatakan Tak Akan Kanibal

3 jam yang lalu


Berita
Ingin Test Drive Mobil Terbaru di MUF GJAW 2024 ? Ini Daftarnya

2 hari yang lalu


Berita
GAC Aion V Resmi Meluncur Dengan Harga Rp 499 Juta, Ini Keunggulannya

3 hari yang lalu


Berita
GAC Aion Resmi Menjalankan Pabrik di Thailand, Selanjutnya Giliran Indonesia

4 bulan yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

4 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

6 hari yang lalu


Berita
Inilah Hal-Hal Menarik DI GJAW 2024

1 minggu yang lalu


Berita
GIIAS Semarang Dibuka 23 Oktober 2024, Menghuni Lokasi Baru dan Lebih Besar Inilah Beberapa Rute Menuju Venue

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Banderol Beda Tipis, Aion V dan Aion Y Plus Premium Dikatakan Tak Akan Kanibal

3 jam yang lalu


Berita
Diharapkan Jadi Andalan Eksekutif Muda, Inilah Keunggulan Hyundai New Tucson

6 jam yang lalu


Berita
Sejalan Dengan DNA Sport Mereka, Subaru Berpartisipasi Dalam Ajang Indonesia Drift Series

7 jam yang lalu


Berita
Lexus LM500h, Ini Keunggulan Sebuah MPV Turbo Hybrid AWD

8 jam yang lalu


Berita
Sambut 55 Tahun di Indonesia Tahun Depan, Mitsubishi Berikan Promo Legit Di GJAW 2024

9 jam yang lalu