Beranda Berita

Laris Manis, Pengiriman Toyota Alphard Ke Konsumen Mulai Akhir September Atau Awal Oktober 2023

Berita
Kamis, 24 Agustus 2023 16:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman
Berita - Laris Manis, Pengiriman Toyota Alphard Ke Konsumen Mulai Akhir September Atau Awal Oktober 2023


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER- Setelah resmi meluncur di GIIAS 2023, Alphard 2023 mulai dikirim ke konsumen mulai akhir September atau awal Oktober.

Hal tersebut diungkapkan Marketing Director PT Toyota Astra Motor (TAM), Anton Jimmy Suwandi.

"Iya betul (pengiriman ke konsumen mulai Akhir September)," katanya, saat dikonfirmasi Otodriver via pesan singkat.

Langkah cepat ini dibarengi dengan pengiriman ke berbagai jaringan diler, yang akan dimulai akhir Agustus.

BACA JUGA

"Deliverynya sudah mulai start untuk ke diler akhir bulan ini, tapi untuk sampai ke tangan konsumen tentu ada proses lebih lanjut, seperti pengurusan administrasi, registrasi dan lainya," kata Head Public Relations PT Toyota Astra Motor Dimas Aska, saat dihubungi terpisah.

Seperti diketahui, pemesanan unit dari merek The Three Oval ini selama di GIIAS 2023 mencapai 382 unit.

Untuk lebih lengkapnya tipe hybrid menjadi terdepan dengan total 80 persen pemesanan atau 305 unit, sedangkan untuk konvensional hanya 20 persen atau 77 unit saja.

Menyoal harga Alphard 2.5 HEV dibanderol Rp 1.657 miliyar On The Road (OTR DKI). Harga tersebut tak beda jauh dengan varian konvensional 2.5 G diharga Rp 1.578 miliyar. (AAR).
 


Tags Terkait :
Toyota Alphard Alphard 2023 HEV Model Baru Generasi Baru Pengiriman Alphard
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Toyota Alphard-Vellfire: MPV Paling Aman?

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Alphard dan Vellfire PHEV Diperkenalkan. Hanya Ada Varian Kasta Atas

2 bulan yang lalu


Berita
Toyota Tersandung Masalah Sertifikasi. Berdampak Pada Produk MPV, Van, SUV Hingga Truk

1 tahun yang lalu


Berita
Teaser Toyota Noah dan Voxy Generasi Mendatang Mulai Dibocorkan

3 tahun yang lalu


Berita
Lexus LM Lahir Karena Request Dari Indonesia

5 tahun yang lalu


Berita
Toyota Alphard dan Velfire Akan Dapatkan Update 2019

6 tahun yang lalu


Berita
Peringkat MPV Sliding Door Menengah Atas Terlaris (Mei 2018)

6 tahun yang lalu


Berita
Duh, Toyota Recall Lebih Dari 24 Ribu Unit Mobil di Indonesia!

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mobil Sultan, YANGWANG U8L Berharga Rp 4,5 Triliun Dengan Emblem Emas 24 Karat

4 jam yang lalu


Berita
Mengenal GAC E9 PHEV, MPV Premium Calon Pesaing Alphard HEV Di Indonesia

4 jam yang lalu


Bus
Tarif Transjakarta Sepertinya Akan Naik, Ini Tanggapan Gubernur

5 jam yang lalu


Berita
BAIC X55-II Facelift 2025 Dijual Mulai Rp 300 Jutaan, Kini Ada Dua Varian Dan Warna Hitam

5 jam yang lalu


Bus
Juragan 99 Buka Jam Baru Rute Jakarta-Malang Dan Jakarta-Surabaya, Belum Dilirik PO Lainnya

6 jam yang lalu