Beranda Berita

Toyota Alphard dan Velfire Akan Dapatkan Update 2019

Berita
Senin, 26 November 2018 10:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif
Berita - Toyota Alphard dan Velfire Akan Dapatkan Update 2019


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Toyota Alphard dan Vellfire akan mendapatkan sebuah update baru untuk tahun 2019. Update tersebut dikabarkan adalah penambahan sebuah fitur untuk mempermudah melakukan parkir mobil bongsor tersebut apalagi di tempat parkir yang sempit.

Untuk itu Toyota memberikan penambahan fitur bernama Intelligence Clearance Sonar (ICS) yang juga dikombinasikan dengan Blind-spot Monitor. ICS bekerja mengandalkan sensor, di mana akan terus melakukan monitor terhadap spot parkir. 

Foto - Toyota Alphard dan Velfire Akan Dapatkan Update 2019

BACA JUGA

Sementara Blind-spot Monitor adalah sistem pengawasan keselamatan, dengan menggunakan sensor-sensor radar untuk terus mengamati kehadiran kendaraan-kendaraan lain yang berada di dalam kawasan tidak terlihat oleh pengemudi (bind spot area). Jika lampu sein diaktifkan, BSM memperingatkan pengemudi dengan mengaktifkan sebuah indikator di spion

Menurut rencana, Toyota Alphard dan Velfire 2019 ini baru khusus dipasarkan di Jepang mulai 25 Oktober 2018 lalu. Terdapat beberapa pilihan mesin untuk keduanya yakni berkapasitas 2.500 cc, 3.500cc V6 dan 2.500 cc hybrid.  

Kedua mobil ini juga dibaderol dengan harga sama, mulai dari mulai dari ¥ 3,376,080 (Rp 458 jutaan) hingga ¥ 7,502,760 (Rp 1 miliaran)


Tags Terkait :
Toyota Alphard Vellifre
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Siap Bersaing di Indonesia, XPeng Berencana Merakit Mobil Mereka di Purwakarta

1 hari yang lalu


Mobil Listrik
Denza D9 Jadi Game Changer Di Segmen MPV Premium?

1 hari yang lalu

Komparasi
Komparasi Dimensi, Spesifikasi, Dan Harga Denza D9 vs Maxus Mifa 9 vs Zeekr 009 vs Alphard-Vellfire

4 minggu yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Paling Banyak Kenaikan Harganya di Toyota, Fortuner Tembus Rp 10 Jutaan Lebih Mahal

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Volkswagen Global Tertarik Kembali Bikin Mobil Militer

59 menit yang lalu


Berita
Diskon Suku Cadang Honda Hingga 20% Bagi Konsumen Terdampak Banjir

1 jam yang lalu


Berita
Ini Diskon Tarif Tol Cikampek-Kalikangkung Lebaran 2025

3 jam yang lalu


Berita
Mudik Ke Sumatera Dengan Mobil Listrik Lebih Aman, Ada Tambahan 106 SPKLU

4 jam yang lalu


Berita
Imbas Skandal Pertamax Oplosan, Penjualan Pertashop Turun Drastis Dan Bisa Gulung Tikar

5 jam yang lalu