Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Hyundai Siapkan SUV Baru Tahun Ini, Intip Bocorannya

Pada kuartal keempat tahun 2022 Hyundai menjual 1.038.874 unit di seluruh dunia. Hal ini membuat target tahun 2023 meningkat dan bakal meluncurkan model baru untuk mendongkrak penjualannya.
Berita - Sabtu, 28 Januari 2023 17:55 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Hyundai bisa dibilang produsen yang paling terlihat menggebrak di era mobil listrik saat ini.

Dengan banyaknya line up dagang yang mereka luncurkan, pabrikan asal Korea Selatan ini mampu membuatnya bersaing dengan brand Jepang seperti Toyota di Indonesia.

BACA JUGA

Salah satu cara membuatnya tetap laku di pasaran, Hyundai juga dikabarkan bahkan menambah model baru. Yang paling santer terdengar, ialah rencana membuat SUV baru.

Untuk mewujudkan impiannya, perusahaan bahkan berencana memperluas total investasinya 10,5 triliun won Korea, termasuk belanja modal 5,6 triliun won, penelitian dan pengembangan 4,2 triliun won, dan investasi strategis 700 miliar won, seperti tertulis dalam siaran pers Hyundai.

Selain SUV baru, mereka akan meluncurkan KONA EV dan IONIQ 5 N yang serba baru tahun ini untuk memperkuat kepemimpinan EV-nya. Perusahaan mengharapkan IONIQ 6, yang akan diluncurkan di berbagai pasar global tahun ini, lebih memperluas penjualan kendaraan listrik Hyundai.

Saat ini, pada kuartal keempat tahun 2022 Hyundai menjual 1.038.874 unit di seluruh dunia. Penjualan di pasar di luar Korea naik 9,3 persen menjadi 846.825 unit karena kekurangan komponen global berangsur pulih.

Sangat menarik. Kita tunggu saja seperti apa merek SUV baru mereka yang akan diluncurkan tahun ini.


Tags Terkait :
Hyundai SUV
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Special Report: GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Mengenal BAIC, Si Raksasa Otomotif Dari Negeri Tirai Bambu

15 jam yang lalu


Berita
Seberapa Percaya Diri GWM Bawa Haval Jolion Di Segmen Paling Ramai Pemainnya?

3 hari yang lalu


Berita
Hyundai Andalkan Penjualan Kona EV di GIIAS 2024

1 minggu yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Terkena Recall Di Australia, Bagaimana Dengan Indonesia?

1 minggu yang lalu


Berita
Tampil Perdana di GIIAS 2024, Inilah Beberapa Bocoran Pembaruan KIA Seltos

1 minggu yang lalu


Berita
GWM Haval Jolion Tertangkap Kamera di Indonesia, Segera Dijual Menantang Yaris Cross Hybrid

2 minggu yang lalu


Berita
Bukan Carnival Apalagi EV9, Inilah Mobil KIA Terlaris Saat Ini

3 minggu yang lalu


Berita
MG HS Generasi Terbaru Bakal Debut Di Goodwood festival of Speed Mendatang

3 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Zenix Diskon di GIIAS Rp 25 Juta, Kini Harganya Mulai Rp 405 Juta

10 jam yang lalu


Berita
Isuzu Songsong Tahun Emasnya Di Indonesia

14 jam yang lalu


Berita
Mengenal BAIC, Si Raksasa Otomotif Dari Negeri Tirai Bambu

15 jam yang lalu


Berita
GIIAS 2024 Jadi Saksi, Kia Tunjukkan Komitmen Kurangi Jejak Karbon

17 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia: Pabrik Kita Bakal Eksklusif, Khusus Untuk Merakit Model Mazda Saja

18 jam yang lalu