Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

GIIAS 2023 Siapkan Fasilitas Penunjang, Mulai Tempat Ibadah hingga Kebutuhan Anak

Terdapat beberapa fasilitas menarik yang bisa digunakan secara gratis pada ajang GIIAS 2023.
Berita
Senin, 7 Agustus 2023 12:30 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER- Pameran otomotif Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS)2023 menawarkan berbagai fasilitas penunjang, guna memberikan kenyamanan pengunjung untuk semua kalangan.

Meliputi area parkir yang luas, Shuttle bus, F&B hingga tempat sholat. Hal tersebut diungkapkan oleh Sri Vista Limbong, Project Director Seven Event selaku pelaksana GIIAS 2023.

"Kami berusaha sebaik mungkin untuk dapat tetap memberikan keamanan serta kenyamanan untuk para masyarakat pencinta otomotif yang hadir di GIIAS," katanya, dari keterangan resmi yang diterima.

Lebih detailnya untuk F&B area telah disediakan di dua titik pameran, yaitu pada outdoor Hall 1&2 serta outdoor Hall 6&7. Selain itu untuk tempat ibadah di beberapa titik area luar pameran yakni hall 9 dan hall 3.

BACA JUGA

Bagi yang pergi ke GIIAS bersama keluarga tak perlu khawatir, penyelenggara menyediakan Stroller dan Nursery Room, hingga peminjaman kursi roda. Serta tersedia portable charger pada area pameran yang tersebar dari Hall 1 hingga 10.

"Semua fasilitas yang telah disediakan dapat dinikmati secara gratis oleh seluruh pengunjung GIIAS," tambahnya.

Pameran bersekala internasional ini akan berlangsung 10-20 Agustus 2023 di ICE - BSD City, Tangerang, bagi yang penasaran bisa langsung memesan tiket dan tak perlu khawatir tentang fasilitas penunjang. (AAR)


Tags Terkait :
GIIAS 2023 Gaikindo Pameran Otomotif Fasilitas GIIAS Keluarga
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Area Tes Drive Jadi Magnet di GIIAS Bandung 2023, Inilah Mobil-Mobil Yang Bisa Dicoba

GIIAS Bandung 2023 menyediakan area tes drive yang memadai dan pengujung dapat mencoba mobil-mobil baru yang dipamerkan.

2 tahun yang lalu


Berita
Target Satu Juta Mobil Listrik di 2025 Apakah Tercapai?

Pemerintah telah menetapkan target satu juta kendaraan roda empat listrik yang beroperasi di tahun 2025,

2 tahun yang lalu


Berita
16 Brand Roda Empat Bawa Kejutan di GIIAS Surabaya

GIIAS Surabaya akan berlangsung pada 20-24 September 2023 mendatang. Ada apa såja di sana?

2 tahun yang lalu


Berita
Mengenal Teknologi Elektrifikasi Lewat GIIAS 2023

Pada area Test Drive EV kali ini pengunjung dapat langsung kemudikan dan rasakan sendiri durabilitas-nya melewati beberapa obstacle khusus yang disediakan

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

3 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

11 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu