Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Transjakarta Tutup Sementara 11 Halte Untuk Direvitalisasi Mulai 15 April 2022

Berita
Kamis, 14 April 2022 14:45 WIB
Penulis : Benny Averdi


Keyamanan pelanggan, tentunya menjadi salah satu prioritas dari lembaga pelayanan publik, seperti Transjakarta. Agar warga DKI Jakarta semakin nyaman bepergian dengan kendaraan umum, salah satunya Transjakarta, maka beberapa halte direvitallisasi untuk ditingkatkan fasilitas dan kenyamanannya.

Berdasarkan akun instagram @pt_transjakarta, mulai tanggal 15 April 2022, 9 dari 11 halte akan dilakukan penutupan sementara, yaitu :

  1. Halte Dukuh Atas 1
  2. Halte Tosari
  3. Halte Juanda
  4. Halte Cawang Cikoko
  5. Halte Bundaran HI
  6. Halte Sarinah
  7. Halte Kebon Pala
  8. Halte Gelora Bung Karno
  9. Halte Stasiun Jatinegara 1

Dua halte yang sudah dilakukan penutupan sementara, yaitu :

  1. Halte Balai Kota
  2. Halte Kwitang
BACA JUGA

Demikian isi dari akun resmi Transjakarta tersebut. Tampaknya warga pelanggan Transjakarta dapat menggunakan alternatif kendaraan umum selama proses revitalisasi itu berlangsung.


Tags Terkait :
Transjakarta DKI Jakarta
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Gubernur Jakarta: Penerapan ERP Untuk Ruas Jalan Yang Transportasi Umumnya Lengkap

1 bulan yang lalu


Berita
Ternyata Ada SK Gubernur DKI Untuk Tambah Populasi Kendaraan Listrik

8 bulan yang lalu


Berita
Raksasa Mobil Listrik Tiongkok, BYD Hadir Siang Ini Di Tanah Air

9 bulan yang lalu

Mobil Listrik
Mobil Listrik Penumpang BYD Akan Masuk Indonesia Mulai 2024

10 bulan yang lalu


Berita
Penerapan Teknologi AI Mampu Urai Kemacetan Sampai 20 Persen

1 tahun yang lalu


Berita
Shell Bicara Soal Transportasi di Masa Depan

1 tahun yang lalu


Berita
Mobil Listrik DFSK Gelora E Jadi Angkutan Penumpang Ibu Kota

2 tahun yang lalu


Berita
Peduli Covid-19, Komunitas Honda Bangun Fasilitas Cuci Tangan Di Halte Transjakarta

3 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

8 jam yang lalu


Berita
Keluarkan Rp 70 Miliar, Mazda Bangun Training Center Di PIK 2

9 jam yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Hybrid Terendus Masuk Indonesia. Pake Mesin Santa Fe

9 jam yang lalu


Berita
Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9 Resmi Diperkenalkan, Belum Ada Harga Jualnya

9 jam yang lalu


Berita
Pramudi Angkot Kecebur Sungai Akan Ditindak Tegas

19 jam yang lalu