Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Sah! Harga BBM Bersubsidi Pertalite dan Solar Naik

Pemerintah sendiri mengumumkan kenaikan BBM subsidi ini pada 3 September 2022
Berita
Sabtu, 3 September 2022 15:10 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi jenis solar dan pertalite akhirnya mengalami kenaikan. Hal ini diketahui melalui situs resmi Pertamina , dimana harga Pertalite naik menjadi Rp 10.000 per liter, kemudian solar naik jadi Rp 6.800 per liter, dan Pertamax nonsubsidi naik jadi Rp 14.500 per liter

Pemerintah sendiri mengumumkan kenaikan BBM subsidi ini pada 3 September 2022 . "Ini adalah pilihan terakhir pemerintah, yaitu mengalihkan subsidi BBM. Sehingga harga beberapa jenis BBM yang selama ini subsidi akan alami penyesuaian," kata Jokowi dalam Konferensi Pers Presiden yang ditayangkan akun Youtube Sekretariat Presiden, Sabtu (3/9). 

"Pertalite dari Rp7.650 per liter menjadi Rp 10.000 per liter, solar subsidi dari Rp5.150 pe liter jadi Rp6.800 per liter, Pertamax nonsubsidi naik dari Rp12.000 jadi Rp14.500 per liter. Ini berlaku 1 jam sejak diumumkan, pada pukul 14.30 WIB," kata  Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif.

Sebelumnya,  pemerintah juga mengumumkan BBM non subsidi mengalami penurunan. Harga BBM Pertamax Turbo (RON 98) turun dari semula Rp 17.900 menjadi Rp 15.900, sedangkan Dexlite dari semula Rp 17.800 per liter turun menjadi Rp 17.100 per liter. Sementara Pertamina Dex dari semula Rp 18.900 per liter turun menjadi Rp 17.400 per liter.
 


Tags Terkait :
BBM Pertalite Solar Harga
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Wacana Penghapusan BBM Pertalite dan Pertamax Mulai Terdengar

Cadangan minyak dunia diprediksi akan habis tahun 2052, gas alam tahun 2060 dan batubara tahun 2090.

3 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Resmi Naikkan Harga Dua Jenis BBM Solar Dan Satu BBM Bensin

Tiga BBM naik di kisaran harga Rp 1.500 hingga Rp 2.650

3 tahun yang lalu


Berita
Pertalite Seharga Premium Muncul Di Bali

Program ini memberikan pengalaman bagi masyraakat untuk membedakan pemakaian Premium dan Pertalite

5 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BBM di Jabodetabek (Maret 2019)

Pada periode Maret 2019 ini, sebagian besar produk Bahan Bakar Minyak (BBM) mengalami kenaikan.

6 tahun yang lalu


Berita
Daftar Penurunan Harga BBM Pertamina (Februari 2019)

Penurunan harga BBM-nya pun bervariasi. Bahkan untuk Pertalite malah tidak mengalami penurunan.

6 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BBM di Jabodetabek (Februari 2019)

Pada periode Februari 2019 ini, sebagian besar produk Bahan Bakar Minyak (BBM) masih stagnan.

6 tahun yang lalu


Berita
Mobil Honda Boleh Gunakan BBM Oktan 92 Ke Bawah?

Lantas, apakah penggunaan jenis BBM di luar oktan 92 diperbolehkan oleh pabrikan?

7 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BBM di Jabodetabek (Oktober 2018)

Lagi-lagi harga bahan bakar minyak (BBM) alami kenaikan harga di bulan Oktober 2018 ini.-

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

3 jam yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

4 jam yang lalu


Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

17 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

18 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

21 jam yang lalu