Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Porsche 718 Cayman GT4 RS dan Cayenne Turbo GT Meluncur di India

Porsche melansir dua model performa tinggi dengan peningkatan pada mesin. Simak detailnya
Berita - Jumat, 13 Mei 2022 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Porsche bersiap meluncurkan dua model performa tinggi baru yaitu, 718 Cayman GT4 RS dan Cayenne Turbo GT di India.

Seperti dilansir Hindustan Times, Minggu, perusahaan telah menginformasikan tentang rencana baru tersebut selama pengumuman hasil penjualan kuartalan. Kedua model baru juga telah muncul secara online di situs web Porsche India.

Ada beberapa penyempurnaan yang dilakukan Porsche terhadap 718 Cayman GT4 RS, salah satunya penggunaan mesin bensin 911 GT3 Cup 3.996cc, enam silinder yang menghasilkan tenaga 493 HP dan torsi 450 Nm.

BACA JUGA

Mobil ini mampu melaju dari 0 hingga 100 km/jam hanya dalam 3,3 detik dan mencapai sprint seperempat mil dalam 11,9 detik.

Kedua model performa tinggi oleh Porsche kemungkinan akan tiba sebagai unit CBU di India. Mereka juga akan mendapatkan fitur yang sama dengan spek internasional dari 718 Cayman GT4 RS dan Cayenne Turbo GT.


Tags Terkait :
Porsche Porsche 911 GT3
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyundai Ioniq 6 N 2025 Mirip Porsche 911 GT3 Sedang Diuji Coba, Berikut Bocorannya

1 bulan yang lalu


Berita
Porsche 911 Turbo S Jadi Pusat Perhatian di Film Bad Boys 4 : Ride or Die

4 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Audi E-Tron Terbaru Tawarkan Performa Buas Bertenaga 912 HP

4 bulan yang lalu


Berita
Eurokars Group Untuk Pertama Kalinya Tawarkan Mobil Bekas, Mulai Porsche Hingga Bentley

5 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

1 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

11 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

13 jam yang lalu


Berita
Ingin Menyewa Mobil di Thailand? Butuh Persyaratan Ini, dan Segini Biaya Sewanya

1 hari yang lalu


Berita
Intermitten Jadi Fitur Terbesar Dalam Teknologi Wiper

1 hari yang lalu