Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Kurang dari Sebulan Sejak Diluncurkan, Toyota bZ4X Catatkan Pemesanan 1.300 unit

Nampaknya mobil listrik murni Toyota yakni bZ4X yang baru diluncurkan November silam pun mendapat serapan yang cukup menggembirakan.
Berita
Jumat, 9 Desember 2022 08:35 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Gaung elektrifikasi dan peran mobil listrik dirasakan cukup mendapatkan sambutan yang hangat di Indonesia. Nampaknya mobil listrik murni Toyota yakni bZ4X yang baru diluncurkan November silam pun mendapat serapan yang cukup menggembirakan.

PT Toyota Astra Motor (TAM) mengatakan bahwa bZ4X telah mengantongi pemesanan sebanyak 1.300-an unit. Hal ini diungkapkan oleh Anton Jimmi Suwandi, Marketing Director Toyota Astra Motor di Jakarta Selatan, Kamis (8/12).

“Dari data yang kami kumpulkan, bZ4X sampai kemarin atau hampir satu bulan diluncurkan demandnya sudah melebihi dari 1.300 unit jumlah totalnya,” ucap Anton.

Jumlah ini tentu jumlah yang cukup membuat kejutan mengingat hanya kurang sebulan dari saat diluncurkan 10 November 2022 silam dan hanya muncul dalam satu varian saja. Dan mobil yang tampil di KTT G20 ini pun dibanderol dengan harga Rp 1,190 miliar.

Fenomena inipun sempat ditemui pada Hyundai Ioniq 5 yang meluncur akhir Maret silam yang berhasil mengumpulkan deretan pemesan hingga 1.700-an hanya dalam waktu yang kurang lebih sama. Hanya saja Ioniq 5 hadir dalam beberapa pilihan trim ataupun jarak tempuh yang berakibat pada keanekaan harga mulai Rp718 - Rp829 jutaan.

Kembali ke bZ4X, mobil ini merupakan kendaraan pertama Toyota yang dididikasikan sebagai EV murni pertama Toyota. Berdiri di atas platform e-TNGA

Sedangkan untuk baterai bZ4X memiliki kapasitas yang besar yaitu 71.4 kWh. Dengan baterai tersebut mobil listrik ini memiliki jarak tempuh hingga 500 km. 


Tags Terkait :
Toyota BZ4X EV Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Toyota bZ4X (Euro NCAP)

Hasil tes tabrak Toyota bZ4X oleh Euro NCAP menunjukkan proteksi maksimal. SUV listrik ini berhasil meraih rating tertinggi 5 bintang. Simak video selengkapnya.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Berita
Mobil LIstrik Toyota bZ4X Terkena Recall, Ada Masalah di ECU

ECU ini bertanggung jawab untuk menampilkan berbagai informasi penting BEV, seperti lampu peringatan dan indikator, pengukur kendaraan.

1 tahun yang lalu


Berita
bZ4X Bermasalah, Toyota Akan Beli Balik Mobil Milik Konsumennya

Jika konsumen memilih untuk tidak lanjut menggunakan bZ4x, maka Toyota memberikan opsi untuk membeli kembali mobil listrik yang telah dibeli pelangganya tersebut.

3 tahun yang lalu


Berita
2.700 Unit bZ4X Kena Recall Karena Roda Beresiko Lepas

Toyota Motor Corporation belum lama melansir SUV listrik berpenampilan modern atas nama bZ4X. Namun sayangnya, Toyota harus menarik kembali karena adanya cacat produksi.

3 tahun yang lalu


Berita
Menjajal Lini Lengkap Kendaraan Hybrid Toyota Di Lombok NTB

Dengan mengusung tema “Exciting Journey Toward The Future”, PT Toyota-Astra Motor (TAM) mengajak 48 jurnalis nasional merasakan langsung performa jajaran Hybrid Electric Vehicle

1 hari yang lalu

Berita
Toyota bZ4X dan Zenix HEV Bawa Protect SSRT Berprestasi di City Rally Jakarta 2025

Protect SSRT mencatat prestasi gemilang pada Final City Rally 2025 di Jakarta dengan meraih 13 Team Awards dan 2 penghargaan IMI.

1 hari yang lalu

Berita
Jajaran Mobil Baru di GJAW 2025 dan Diskon Menarik Akhir Tahun

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 bakal ada banyak mobil-mobil baru dan tentunya acara ini bakal banyak menawarkan promo akhir tahun yang menggiurkan.

1 minggu yang lalu


Berita
Deretan Mobil Ramah Lingkungan Yang Tampil Di GIIAS Semarang 2025

Gelaran GIIAS Semarang 2025 resmi dibuka pada 24 September 2025. Pameran yang menjadi bagian GIIAS The Series ini digelar di Muladi Dome, Universitas Diponegoro, Semarang.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

36 menit yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

3 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

3 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

4 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

6 jam yang lalu