Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Beralih dari Mobil Konvensional ke Listrik Butuh Pelatihan Khusus?

Banyak hal yang harus dipelajari agar tetap aman dan nyaman saat berkendara.
Berita
Jumat, 30 September 2022 14:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Beralih membawa kendaraan konvensional ke elektrifikasi ternyata membutuhkan pelatihan khusus, tujuannya agar tetap nyaman saat berkendara dan terhindar dari potensi bahaya. 

Berkaca dari peralihan dari mobil manual ke matic. Menurut Sony Susmana, pengajar senior di Safety Defensive Consultant Indonesia (SDCI), konsen dari mengendarai mobil matik yaitu kenyamanan, ketika mindset tersebut sudah melekat pengemudi akan berpikir mudah. 

"Padahal tidak kalah bahayanya seperti kendaraan manual, pasti ada potensi. Sama juga seperti peralihan ke elektrifikasi, ketika sudah melakukan training bisa meredam bahaya tersebut," katanya. 

   BacaJuga: Mobil Listrik Lebih Laku dari Mobil Hybrid? Ini Faktanya 

BACA JUGA

Lebih lanjut Sony mengatakan bisa digarisbawahi bahwa bisa mengemudikan kendaraan listrik belum tentu paham operasionalnya. Untuk itu penting memahami beberapa fitur yang disematkan pada kendaraan listrik. 

"Seperti baterai kita harus tahu kapan harus diisi kembali karena memang silent, kendaraan dimatikan dan kapan waktu harus bertahan itu harus diperhatikan," paparnya. 

Beberapa mobil listrik yang meluncur di Indonesia memang hadir dengan pengecasan yang tergolong mudah, bahkan bisa dilakukan hanya di rumah saja. Untuk itu penting memperhatikan kapasitas baterai.

Bukan tanpa alasan, sebab SPKLU di Indonesia sendiri masih sangat minim, dan ketika mobil listrik habis bateri dapat membuat pengguna kelimpungan. 

Jadi, pastikan untuk mengetahui banyak hal sebelum membeli kendaraan listrik. 


Tags Terkait :
Kendaraan Listrik Mobil Listrik Membawa Mobil Pengguna Mobil SPKLU
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kementerian ESDM: Bangun 62.918 SPKLU Sampai 2030

Baik di kota besar maupun di kota kecil

9 bulan yang lalu


Berita
Perubahan Perilaku Masyarakat Mulai Terlihat, Pentingnya Percepatan Ekosistem EV

Berbagai pemangku kepentingan wajib mempercepat ekosistem kendaraan listrik, melihat perilaku masyarakat yang berubah.

2 tahun yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Listrik BYD di Subang Hampir Rampung, Produksi Perdana Ditargetkan Awal 2026

DESK

1 hari yang lalu


Berita
PLN: Tambah 111 SPKLU Di Rest Area

Berkerja sama dengan pihak swasta

1 tahun yang lalu


Berita
Periklindo Eletric Vehicle Show (PEVS) 2024 Berikan Gambaran Perkembangan Mobil Listrik di Indonesia

PEVS selalu mengalami peningkatan dan perkembangan dari tahun ke tahun

1 tahun yang lalu


Berita
SPKLU Di Indonesia Lebih Dari Seribu Unit, Ini Lokasinya Di Tol TransJawa

Masih akan terus bertambah jumlahnya

1 tahun yang lalu


Berita
Untuk Capai Target Populasi EV di Indonesia Tahun 2025, Butuh 20 Ribu Charging Station

Untuk mencapai target 400 ribu mobil listrik dibutuhkan 20 ribu charging station.

2 tahun yang lalu


Bus
Lima Tips Pilih Bus Listrik

Perlu didikung manajemen operasional yang lebih rapi dibandingkan mengoperasian bus mesin fosil

2 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

7 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

8 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

11 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

13 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

14 jam yang lalu