Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Transjakarta Pangkas Jumlah Bangku Dan Handgrip Di Bus

Berita
Minggu, 30 Mei 2021 14:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Saat ini pandemi corona masih berlangsung di Indonesia. Salah satu cara pencegahannya adalah dengan menjaga jarak. Hal ini yang kini diterapkan pada armada bus Transjakarta.

Dilansir akun Instagram resminya, jumlah kursi dan handgrip yang terpasang di bus Transjakarta, secara bertahap telah disesuaikan dengan kapasitas maksimal penumpang.

“Kami menghimbau seluruh pelanggan untuk tetap mematuhi semua prosesur yang berlaku, khususnya ketika menggunakan layanan Transjakarta,” kata Sardjono Jhony Tjitrokusumo selaku Direktur Utama PT Transjakarta.

BACA JUGA

Diluar itu, meski tak dilakukan pengurangan tapi kapasitas bus kecil maksimal 15 pelanggan dan mikrotrans (angkot) hanya lima orang pelanggan. Semua armada dipastikan sudah memenuhi semua protokol kesehatan mulai dari pencucian dan pembersihan setiap unit bus menggunakan cairan disinfektan.

Penumpang juga diharapkan untuk tetap menerapkan protokol kesehatan demi kesehatan bersama. Serta hanya berdiri pada tanda/ marka yang disediakan dan duduk pada bangku yang tidak disilang.

Di luar itu, Transjakarta tetap menghimbau masyarakat untuk tetap di rumah apabila tidak ada keperluan mendesak. Namun jika harus ke luar rumah karena terpaksa, selalu pastikan untuk selalu menerapkan 3M yakni memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Transjakarta Virus Corona Bangku Transjakarta
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

3 bulan yang lalu


Berita
DPD Organda DKI: JakLingko Baru Terealisasi Separuh

1 tahun yang lalu


Berita
Transjakarta Akan Jadi Transjabodetabek?

5 bulan yang lalu

Berita
Ternyata Tarif TransJakarta Hanya Rp2.000 Untuk Keberangkatan Pagi Hari

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ini Jawaban Toyota Soal Kehadiran Veloz Hybrid Dalam Waktu Dekat

7 menit yang lalu


Berita
Hyundai Siap Merilis 3 Sampai 5 Model Baru Lagi, Stargazer Facelift Duluan

33 menit yang lalu


Bus
Polda Bali Bikin Mudik Gratis Ke Surabaya Dan Jember, Berangkat Minggu Depan

5 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Cari Celah Kerja Sama Bikin EV Bareng Pabrikan Pembuat iPhone

18 jam yang lalu


Berita
Pemudik Dengan Mobil Listrik Wajib Catat! Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa Jawa

18 jam yang lalu