Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Senang Beraksi ‘Truk Oleng’? Risiko Kerusakan Komponen Ini Patut Disadari

Berita
Rabu, 1 September 2021 14:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Video viral tentang ‘truk oleng’ seakan memancing pengguna truk melakukan hal serupa. Alih-alih ingin terkenal di dunia maya, kelakuan ini tentu berseberangan dengan peraturan lalu lintas. Belum lagi, risiko kerusakan komponen yang bakal dialami dengan kerapnya melakukan truk oleng.

“Truk oleng atau melaju dengan zig-zag, bisa memberikan ‘stress’ pada beberap komponen, terutama yang berhubungan dengan kaki-kaki hingga komponen lainnya,” ujar Ade Rahmat, dari ARP Motorservice, di bilangan Pamulang, Tangerang Selatan. Apa saja komponen yang akan mudah rusak?

Tie Rod

BACA JUGA

Bearing Roda

Bearing pada roda, akan mengalami tekanan yang berlebihan ketika menikung ke salah satu sisi. “Saat berbelok, bobot akan berpindah ke sisi yang terluar, misal ketika berbelok ke kanan, maka sisi kiri akan mengalami tekanan dari beban tersebut. Nah, bearing roda di roda depan kiri akan menerima bebannya,” ungkap ayah dua anak itu.

Bushing

Bushing atau bantalan, umumnya berbahan karet. Ada beberapa bushing pada truk, mulai dari bushing per, bushing antara bodi dan sasis. “Saat menikung, bushing ini juga akan mengalami tekanan pada satu sisi. Jika dilakukan berulang-ulang saat zig-zag, akan membuat bushing menjadi ‘gepeng’ dan berefek daya redamannya berkurang,” katanya. Tentu saat bushing ini sudah jelek, akan mengurangi kenyamanan.

Ban

Walau tidak berakibat secara langsung, bermanuver zig-zag, akan membuat keausan pada ban. Sehubungan dengan tekanan pada salah satu sisi saat roda menikung, terutama pada roda depan. Meski, ban di roda belakang pun mengalami keausan juga saat menikung.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Truk Oleng Zig-zag Viral
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Senang Beraksi ‘Truk Oleng’? Risiko Kerusakan Komponen Ini Patut Disadari

3 tahun yang lalu


Berita
Pramudi Bus AKAP Mengantuk, Ada Enam Orang Meninggal

2 bulan yang lalu


Berita
Ribuan Truk Bermasalah Beroperasi Di Jalanan

3 bulan yang lalu

Berita
Bus Pariwisata Kecelakaan (Lagi) Di Tol Cipali

3 bulan yang lalu


Berita
Waspadai Selalu Jalur Wisata, Traffic Meningkat Di Musim Liburan Sekolah

4 bulan yang lalu

Berita
Laka Bus ‘Study Tour’ Masih Terjadi

6 bulan yang lalu


Berita
Lagi Dan Lagi, Laka Bus Di Tol Karena Sopir Ngebut

9 bulan yang lalu


Berita
Sopir Bus Kembali Lalai Penumpang Tewas, Untuk Keempat Kalinya Di Januari 2024

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

1 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

11 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

17 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

17 jam yang lalu