Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Hasil Evaluasi Angkutan Nataru, Penumpang Bus Turun

Pada 28 Januari kemarin, Kementerian Perhubungan mengumumkan hasil evaluasi angkutan di masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2019 lalu. Hasilnya, penumpang transportasi umum menurun.
Berita
Rabu, 29 Januari 2020 16:55 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menjelaskan jumlah penumpang angkutan umum saat libur Nataru mengalami penurunan 0,38 persen dibandingkan tahun lalu. Hal ini disampaikan Rapat Kerja dengan Komisi V DPR RI terkait Evaluasi Penanganan Sarana & Prasarana Transportasi dalam rangka Perayaan Natal 2019 & Tahun Baru 2020 pada Selasa (28/1).

Moda angkutan umum bus antarkota menjadi salah satu transportasi yang berdampak penurunan penumpang. Ada pemangkasan sebesar 17,79% dari 3,50 juta di 2018 menjadi 2,85 juta penumpang. Serta moda udara turun 6,55% dari 5,79 juta menjadi 5,41 juta penumpang.

Di sisi lain, ada juga yang mengalami kenaikan. Yaitu transportasi penyeberangan (ferry) naik 19,24% dari 2,11 juta menjadi 2,51 juta penumpang. Lalu kereta api naik 6,74% dari 5,81 juta menjadi 6,20 juta penumpang. Serta transportasi kapal laut yang naik 13,01% dari 1,03 juta menjadi 1,17 juta penumpang.

Menhub juga menjelaskan bahwa pada tahun ini tercatat kendaraan yang melalui jalan tol meningkat sebesar 5,09% dari tahun sebelumnya."Realisasi pergerakan kendaraan jalan tol, Cikampek Utama, Kalihurip Utama, Ciawi, Merak pada angkutan natal dan tahun baru sebanyak 4,34 juta kendaraan. Jumlah ini mengalami peningkatan sebanyak 5,09 persen dari yang sebelumnya 4,13 juta kendaraan," jelas Budi.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Libur Natal Dan Tahun Baru 2019 Evaluasi Libur Nataru Kemeterian Perhubungan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Ramp Check Bus Jawa Barat Jelang Nataru: Dilarang Ada Klakson “Telolet”

Bisa menyebabkan gagalnya sistem pengereman bus

1 tahun yang lalu


Bus
Ribuan Bus Disiapkan Angkut Penumpang Nataru 2025 Dari Jakarta

Perhatikan kondisi laik jalan bus, karena saat ramp check ada yang tidak laik jalan.

1 hari yang lalu


Bus
Organda: Ramp Check Bus Pariwisata Di Lokasi Wisata Perlu Ditambah

Opsi ‘pengemudi engkel’ nyata sangat berpotensi terjadinya kecelakaan

10 bulan yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

Diperkirakan tidak sepadat tahun lalu

11 bulan yang lalu


Bus
Ramp Check Terminal Lebak Bulus Sekalian Tes Urine Awak Bus

Para pemegang kendali kemudi juga dites urine

11 bulan yang lalu


Bus
Kemenhub: Tak Lolos Ramp Check Bus Dilarang Beroperasi

Diberi stiker warna merah agar mudah teridentfikasi oleh masyarakat

11 bulan yang lalu


Bus
Musim Nataru, Masyarakat Jangan Salah Pilih Bus

Pastikan kondisi bus laik jalan

11 bulan yang lalu


Bus
Ramp Check Terminal Kalideres Tidak Ada Toleransi Soal Rem, Roda, Dan Lampu

Sebagai jaminan peranti utama harus berfungsi dengan baik

11 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

5 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

6 jam yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

7 jam yang lalu


Berita
Honda Mulai Menggunakan Logo Baru Pada 2027, Ini Sejarahnya Hingga Logo Kelima

Logo baru ini menggantikan yang lawas dan nampak lebih sederhana dengan hilangnya frame kotak yang membingkai huruf sakral H.

8 jam yang lalu


Berita
iCar V27 Resmi Dirilis, SUV Offroad Listrik Yang Bakal Hadir di Indonesia

iCar akan berjualan di tanah air dengan mengusung nama iCaur. Ada beberapa model yang sepertinya bakal dipamerkan dan dijual termasuk V27 yang merupakan model terbesarnya.

14 jam yang lalu