Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Calya Sigra Facelift Segera Meluncur, Apa Kabar Harga Bekasnya?

Model faceliftnya meluncur minggu depan, dan seperti inilah pantauan harga bekasnya.
Berita
Rabu, 11 September 2019 13:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Duo Calya Sigra tergolong cukup ‘sakti’ dalam hal harga jual kembali. Di pasar mobil bekas si kembar yang meluncur sejak 2016 silam ini tergolong punya harga yang cukup stabil dan tidak banyak mengalami penurunan harga yang cukup drastis.

Apakah kestabilan harga tersebut akan terkoreksi setelah model faceliftnya muncul pekan depan (16/9)?

“Sejauh ini belum ada pergerakan berarti untuk unit bekasnya. Tapi kondisi bisa saja sebaliknya, terlebih jika ada promo yang berhubungan dengan diskon,” terang Jafar Umar dari Restu Motor di bilangan Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat.

“Keduanya masih menjadi incaran di pasar mobil bekas karena relatif terjangkau, irit dan MPV 7 seater,” lanjut pria yang sudah 20 tahun bergelut dalam jual beli mobil bekas ini. “Khusus untuk Sigra, varian dengan mesin 4 silinder 1.200 cc menjadi primadona, sedangkan versi mesin 3 silinder 1.000 cc tergolong kurang peminat dan populasinya pun banyak,” sambungnya.

BACA JUGA

Sebagai perbandingan, saat ini harga Toyota Calya baru (non facelift) dibanderol Rp 138,85 juta hingga Rp 156,4 juta. di angka  dan Daihatsu Sigra 1.2 L mulai di angka Rp 132,25 hingga 137,75 juta.

Berikut harga bekas Calya-Sigra

2016

Calya MT            : Rp 100 hingga 105 jutaan

Calya AT             : Rp 105 hingga 110 jutaan

Sigra MT 1.2 L    : Rp  95 hingga 100 jutaan

Sigra AT 1.2 L    : Rp 100 hingga 105 jutaan

2017

Calya MT            : Rp 105 hingga 110 jutaan

Calya AT             : Rp 110 hingga 115 jutaan

Sigra MT 1.2 L    : Rp 100 hingga 105 jutaan

Sigra AT 1.2 L    : Rp 105 hingga 110 jutaan

2018

Calya MT            : Rp 110 hingga 115 jutaan

Calya AT             : Rp 115 hingga 120 jutaan

Sigra MT 1.2 L    : Rp 105 hingga 110 jutaan

Sigra AT 1.2 L    : Rp 110 hingga 115 jutaan


Tags Terkait :
Toyota Calya Daihatsu Sigra Mobil Bekas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Raport LCGC Di 2025, Produksi Turun Drastis

Produksi LCGC dari Januari - November 2025 lebih kecil dibandingkan periode yang sama di 2024

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (Desember 2025)

Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini masih diminati masyarakat karena harganya yang terjangkau, konsumsi BBM yang hemat, simpel dan ringkas untuk digunakan sehari-hari.

1 hari yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (Juli 2025)

Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini juga menjadi tren yang ramai diminati masyarakat

4 bulan yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Terlaris Di Tempat Lelang, Avanza Mendominasi

Penjualan mobil seken meningkat mempengaruhi kenaikan jasa lelang mobil yang cukup signifikan.

7 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (Februari 2025)

Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini juga menjadi tren yang ramai diminati masyarakat karena harganya yang terjangkau

9 bulan yang lalu


Berita
Inilah 10 Mobil Terlaris di Indonesia Sepanjang 2024

BYD M6 sudah masuk 10 mobil terlaris di Indonesia saat ini.

10 bulan yang lalu


Berita
Cocok Buat Taksi Online, Ketahui Skema Kredit Calya dan Sigra Tipe Terendah Cicilannya Mulai Rp 2 Jutaan

Toyota Calya dan Daihatsu Sigra cocok dijadikan taksi online karena mampu menampung hingga 7 orang penumpang dan dijual dengan harga yang terjangkau.

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Dia 10 Mobil Terlaris Di Indonesia, Kijang Innova Masih Jadi Raja

Pasar otomotif Indonesia masih menunujukan persaingan antar model yang begitu sengit pada periode Juli 2024 ini.

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

29 menit yang lalu


Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

5 jam yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

6 jam yang lalu


Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

19 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

21 jam yang lalu