Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaDaftar Harga

Daftar Harga LCGC Terbaru (Juli 2025)

Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini juga menjadi tren yang ramai diminati masyarakat
Daftar Harga
Jumat, 4 Juli 2025 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Toyota Agya. (Foto : Otodriver/Suryo Sudjatmiko)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini juga menjadi tren yang ramai diminati masyarakat karena harganya yang terjangkau, konsumsi BBM yang hemat, simpel dan ringkas untuk digunakan sehari-hari. 

Namun, kini Agya dipecah ke dalam dua segmen, yakni city car LCGC untuk tipe E dan G dan juga city car non LCGC khusus untuk varian GR Sport.

Pada periode Juli 2025 ini, terpantau seluruh model LCGC tak terdampak penyesuaian harga. Harga ini jika dibandingkan dengan periode Februari 2025 lalu.

Sigra jadi pilihan favorit di segmen LCGC MPV (Foto : Otodriver/Suryo Sudjatmiko)

Berikut kami sampaikan daftar harga LCGC Peride Juli 2025. Harga dapat berubah sewaktu-waktu.

BACA JUGA

Toyota Agya

1.2 E MT: Rp 173,2 juta

1.2 G MT: Rp 180,9 juta

1.2 G CVT: Rp 197,1 juta

Toyota Calya

E STD MT: Rp 169,6 juta

E MT: Rp 172,5 juta

G MT: Rp 178,2 juta

G AT: Rp 192,6 juta

Daihatsu Ayla

Ayla 1.0 M: Rp 138,5 juta

Ayla 1.0 X MT: Rp 151,4 juta

Ayla 1.0 X MT ADS: Rp 157,3 juta

Ayla 1.0 X CVT: Rp 171,4 juta

Ayla 1.0 X CVT ADS: Rp 177,3 juta

Ayla 1.2 R MT: Rp 168,5 juta

Ayla 1.2 R MT ADS: Rp 174,4 juta

Ayla 1.2 R CVT: Rp 188,5 juta

Ayla 1.2 R CVT ADS: Rp 194,4 juta

Daihatsu Sigra

Sigra 1.0 M MT: Rp 152,1 juta

Sigra 1.0 D MT: Rp 141,5 juta

Sigra 1.2 X MT: Rp 159,8 juta

Sigra 1.2 X MT DLX: Rp 165,4uta

Sigra 1.2 X AT: Rp 173,1 juta

Sigra 1.2 X AT DLX: Rp 178,6 juta

Sigra 1.2 R MT: Rp 166,5 juta

Sigra 1.2 R MT DLX: Rp 170,3 juta

Sigra 1.2 R AT: Rp 181,3 juta

Sigra 1.2 R AT DLX: Rp 185,1 juta

Honda Brio Satya

Satya S MT: Rp 170,4 juta

Satya E MT: Rp 185,5 juta

Satya E CVT: Rp 202,5 juta. (AW)


Tags Terkait :
Daftar Harga LCGC
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

GIIAS 2025 dihelat pada bulan Agustus dan menghadirkan banyak mobil baru. Salah satunya brand Polytron.

7 bulan yang lalu


Berita
Melihat Harga Mobil Mudik In Style 2025, Dari Yang Termahal Hingga Yang Termurah

Mudik In Style merupakan salah satu program yang diadakan Otodriver, ada mobil apa saja yang ikut pada tahun ini, dan berapa harganya?

7 bulan yang lalu


Berita
Mobil Hybrid Yang Akan Dapat Insentif Tahun Depan. Simak Daftar Harganya

Mobil bermesin hybrid kini juga mendapatkan insentif dari pemerintah.

11 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LEXUS Terbaru (September 2024)

Lexus menjadi merek premium asal Jepang yang kini dipasarkan di Indonesia.

1 tahun yang lalu

Berita
Beberapa Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Mobil Listrik

Penjualan mobil listrik global saat ini telah mencapai 14 persen dari total penjualan mobil global.

1 tahun yang lalu


Berita
Meski Lebih Mahal, Hyundai Ioniq 5 Lebih Laris dari Wuling Air ev

Mobil keluaran terbaru pabrikan Korea Selatan Ioniq 6 yang diluncurkan pada GIIAS 2023 juga terjual 189 unit

2 tahun yang lalu


Berita
Deretan Mobil Baru Di GJAW 2023 dan Harga Jualnya

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023 saat ini sedang berlangsung.

2 tahun yang lalu


Berita
Daftar Harga Mobil Listrik Non IU Yang Dijual 2022 di Indonesia

Kami merangkum beberapa EV yang masuk ke tanah air secara resmi. Mobil-mobil listrik tersebut kini mencuri perhatian. Simak harganya

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Beberapa Keunggulan Mitsubishi Xforce Yang Bikin Ia Cocok Untuk Jalanan Indonesia

Xforce merupakan mobil yang dikembangkan khusus untuk wilayah ASEAN termasuk Indonesia. Ini beberapa keunggulannya.

6 jam yang lalu


Berita
Berjibaku Di Atas Chery C5 CSH, Bisakah 1.000 KM Dalam Satu Tangki BBM?

Chery C5 CHS Berhasil melahap rute Jakarta-Semarang-Jakarta hanya modal 1 tangki BBM.

7 jam yang lalu


Berita
GWM Wey G9 Rilis Di Malaysia, Indonesia Secepatnya Menyusul?

Berpotensi untuk menjadi ‘kuda hitam' yang baru di segmen MPV premium.

8 jam yang lalu


Berita
LEPAS L8 Andalkan Platform Dan Handling Terbaik

LEPAS L8 perkenalkan filosofi Awaken The Leopard dengan spesifikasi LEPAS L8 tenaga 205 kW, torsi 365 Nm, platform LEX untuk presisi, stabilitas, dan kontrol elegan di segmen NEV premium.

23 jam yang lalu


Berita
Chery C5 CSH Meluncur Di IIMS 2026, Berapa Kira-Kira Harganya?

Mobil ini akan mengisi celah harga di antara Chery Tiggo Cross hybrid dan Tiggo 8 CSH.

1 hari yang lalu