Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Dua Fly Over Baru di Jakarta Sudah Bisa Dilintasi Untuk Urai Kemacetan

Berita
Rabu, 6 Januari 2016 16:15 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Jalan layang non-tol di Jakarta bertambah lagi jumlahnya. Setelah Fly over Kuningan dan Fly over Permata Hijau rampung pengerjaannya dan sudah bisa dilalui maka jadi harapan bagi pengguna jalan di Ibu kota untuk mendapatkan kondisi lalulintas yang lebih baik.

Yang pertama adalah fly over Kuningan di daerah Jakarta Selatan. Sudah resmi dibuka oleh Kepala Dinas Bina Marga DKI Yusmada Faizal dan Kasubdit Keamanan dan Keselamatan Ditlantas Polda Metro Jaya AKBP Miyanto pada Rabu 30 Desember 2015 kemarin. Hampir seminggu usianya, jembatan layang yang menghubungkan kendaraan dari arah Cawang menuju Semanggi sudah mulai mampu mengurai kemacetan. Sayangnya pada jam-jam sibuk di bawah fly over masih terjadi kemacetan.

Fly over Permata Hijau di Jakarta Barat menjadi jembatan layang terbaru kedua yang sudah bisa dilintasi. Walau belum diresmikan, namun pada Selasa (5/1) jembatan yang di bawahnya terdapat perlintasan kereta api itu mulai dilakukan uji coba. Sepeda motor dan mobil pun diperbolehkan melintasinya saat siang sampai sore.

BACA JUGA
Fly Over Permata Hijau

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Lalu Lintas Jembatan Layang Jakarta
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jakarta Lengang di Hari Natal 2015

8 tahun yang lalu


Berita
Jasa Marga: Volume Arus Mudik Natal 2015 Meningkat 14,07 %

8 tahun yang lalu


Berita
Kemacetan Parah Jakarta –Bekasi Via Tol Cikampek di Malam Natal

8 tahun yang lalu


Berita
Jelang Musim Libur, Mercedes-Benz Gelar Posko Siaga

8 tahun yang lalu


Truk
Catat Tanggal Truk Dilarang Beroperasi Di Libur Nataru

2 hari yang lalu


Berita
Jasa Marga: Tidak Ada Diskon Tarif Tol Selama Libur Nataru

2 hari yang lalu


Bus
Program Bus Gratis Musim Nataru 2024-2025

2 hari yang lalu


Berita
Waspada, 100 Jutaan Orang Melakukan Perjalanan Di Musim Libur Nataru 2024-2025

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

8 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

13 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

14 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

15 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

17 jam yang lalu