Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

VIDEO : Walah, Lamborghini Aventador Ini Digeber Di Gravel Ala WRC

Berita
Senin, 21 Desember 2015 13:00 WIB
Penulis : Bramantia Tamtama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Belum lama ini, para penggemar mobil sport di dunia dikejutkan dengan sebuah video yang diunggah oleh pemilik supercar Lamborghini di daratan Amerika. Pasalnya, sang pemilik memperlakukan mobil eksotis berharga miliaran rupiah tersebut bagaikan sebuah mobil reli WRC, tanpa belas kasihan.

Mobil tersebut memang baru saja digunakan untuk ajang kompetisi Corsa America Rally. Namun saat balapan di aspal tersebut telah berakhir, sang pemilik malah mengajak Lamborghini Aventador bermesin 6.498 cc 700 dk tersebut untuk membuat putaran drift beberapa kali di lahan gravel atau tanah pasir berbatuan.

Putaran tersebut terus dilakukannya sembari menggeber mesin hingga menyentuh batas putaran maksimumnya. Suara raungan dari mesin berkonfigurasi V12 tersebut seolah jeritan protes dari mesin yang digunakan tidak di tempat seharusnya.

Walau seharusnya ia menyadari melakukan putaran ala Ken Block tersebut memiliki potensi besar kerusakan pada body dan sektor lain pada mobilnya, tetapi ia tetap melakukannya demi kepuasan. Tak ada yang bisa melarang, sebab setiap orang punya cara tersendiri untuk memuaskan dan menyenangkan dirinya, apalagi dengan mobil yang dibelinya sendiri. Tapi pecinta otomotif yang melihatnya bisa saja merasa miris melihat masterpiece Lamborghini disiksa seperti itu.

BACA JUGA

Karena mungkin sangat sedikit pemilik supercar yang mau melakukannya, silakan simak video langka ini.


Tags Terkait :
Lamborghini Aventador Reli
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Lamborghini Huracan Sterrato Resmi Diluncurkan di Bali

1 tahun yang lalu


Berita
Tampilan Mobil Listrik Sedan dari Xiaomi Bocor, Begini Bentuknya

2 tahun yang lalu


Berita
Bukti Pandemi Tidak Mempengaruhi Miliarder, Lamborghini Justru Laris Manis

3 tahun yang lalu


Berita
Lamborghini Huracan STO Terbaru Siap Meluncur di Indonesia, Harga Rp 4 M Lebih

3 tahun yang lalu

Berita
Di Masa Pandemi, Penjualan Lamborghini Malah Meroket

3 tahun yang lalu


Berita
Lamborghini Tuai Keuntungan di 2021, Inilah 3 Model Terlaris Mereka

3 tahun yang lalu


Berita
Lamborghini Huracan EVO Bukan Produk Terbatas

4 tahun yang lalu


Berita
Berapa Harga Lamborghini Huracan EVO AWD?

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ingat Dengan Geely Panda? Kini Siap Hadir Sebagai Mini EV Pesaing Wuling Air EV

40 menit yang lalu


Pikap
Nissan Rilis Frontier Kembali, Intip Spesifikasinya

1 jam yang lalu


Berita
Denza N9 Siap Hadir Di Indonesia, Lebih Besar Dari Land Cruiser 300 Dan Tank 500

22 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan 17 Model Baru Hingga 2027, Dari Mobil Bensin Hingga EV Dengan Jangkauan 1.000 Km

22 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung MG ZS Hybrid Yang Segera Dijual Di Indonesia, Diprediksi Rp 300 Jutaan

23 jam yang lalu