Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Harga All New Kijang Innova Mulai Rp 282 Juta - Rp 423,8 juta.

Harga yang kami prediksi sebelumnya ternyata sangat mirip dengan harga resmi saat diluncurkan hari ini.
Berita
Senin, 23 November 2015 15:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Toyota All New Kijang Innova resmi diluncurkan hari ini (23/11) di Ball Room Fairmount Hotel. Ternyata saat peluncurannya ini, Toyota tidak memberi rincian harga per varian. Mereka hanya memberi harga varian termurah dan termahal.

Mendengar keterangan Rahmat Samulo, Direktur Pemasaran Toyota Astra Motor, ternyata mobil ini diberi harga terendah sama persis dengan prediksi yang sudah pernah kami beritakan sebelumnya, yakni varian terendahnya di tipe G manual bermesin bensin seharga Rp 282 juta on the road Jakarta. Sedangkan untuk varian termahalnya di tipe Q otomatis bermesin diesel, dibanderol dengan harga Rp 423,8 juta on the road, hanya berbeda Rp 150 ribu dari yang pernah kami sampaikan.

Rouli Sijabat selaku manajer humas mengatakan pada kami, data lengkap harga All New Kijang Innova akan dikirimkan terpisah. Tapi melihat harganya yang sama persis dengan berita kami, rasanya cukup valid bila Anda mengintip harga itu di artikel Harga Jual All New Kijang Innova, sembari menunggu keterangan detail resmi per varian.

Untuk bisa terus memastikan setiap harga yang ada pada All New Kijang Innova, pantau terus www.otodriver.com. Kami akan segera akan berikan harga lengkapnya begitu Toyota memberi rilisnya.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Kijang Innova Toyota Launching
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Toyota Kijang Innova ‘Reborn’ Diesel Disuntik Mati 2027

Toyota India dikabarkan akan suntik mati Innova Crysta di 2027. Bagaimana dengan di Indonesia?

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (November 2025)

Toyota merupakan brand asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

1 minggu yang lalu


Berita
Toyota Innova Reborn Masih Terus Diproduksi

Angka rata-rata produksinya 1.500 unit sebulan membuat Toyota tetap mempertahankan produki Innova Reborn.

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Naik Dan Turun Harga TOYOTA Terbaru (Juni 2025)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia. Berikut harga terbaru mereka.

5 bulan yang lalu


Berita
Tenang, Palisade Diesel Tetap Dijual Meski Palisade Hybrid Resmi Dipasarkan

Hyundai Palisade diesel yang merupakan generasi pertama, tetap dijual Hyundai karena permintaan pasar yang masih banyak.

5 bulan yang lalu


Berita
Ternyata Ini Yang Bikin Toyota Innova Bisa Laku Keras

Soal tenaga dan konsumsi bahan bakar yang irit masih jadi perhatian peminatnya

9 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Februari 2025)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

9 bulan yang lalu


Berita
Seberapa Lariskan Toyota Innova Reborn Dibandingkan Innova Zenix Di 2024?

Kijang Innova Reborn walaupun sudah memiliki ‘adik’ namun mobil ladder frame ini masih mampu memberikan kontribusi yang cukup baik bagi penjualan Toyota di Indonesia.

10 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

2 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

3 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

3 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

5 jam yang lalu


Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

9 jam yang lalu