Beranda Used Car

Mobil Penuh Karat Ini Dijual RP 1,16 Milyar! Kok Bisa?

Used Car
Minggu, 7 April 2019 13:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Used Car - Mobil Penuh Karat Ini Dijual RP 1,16 Milyar! Kok Bisa?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Mobil dengan kondisi yang memprihatinkan biasanya memiliki harga jual yang rendah. Namun tidak untuk model yang satu ini.

Sebuah mobil dengan penuh karat ini dijual dengan harga USD 82.500 atau jika dikonversi menjadi sekitar Rp 1,16 milyar! Model tersebut merupakan Porsche 356 Coupe keluaran 1952.

BACA JUGA

Dikutip dari Carscoops.com (6/4), Porsche 356 ini dimiliki oleh orang yang sama sejak tahun 1970. Mobil tua ini dipasarkan dalam situs jual beli Ebay dengan harga yang fantastis.

Awalnya, mobil ini memiliki warna eksterior Fish Silver Grey alias hero color dari Porsche 356 itu sendiri. Namun, sang pemilik membiarkan model ikonik Porsche ini di dalam garasi hingga berkarat.

Tak hanya itu, mobil ini tak lagi memiliki lampu belakang asli dan lambang Porsche-nya hilang. Tentunya, membutuhkan waktu yang sangat panjang untuk merestorasi mobil klasik nan unik ini.

Dalam kondisi normal layak jalan, Porsche 356 memiliki pasaran harga hingga USD 100.000 atau sekitar Rp 14 milyar. Model ini dijual sangat terbatas pada zamannya dan menjadi incaran kolektor mobil klasik di seluruh dunia hingga saat ini.


Tags Terkait :
Porsche 356 Mobil Bekas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Porsche 356C Nyentrik Milik Janis Joplin Terjual Rp 25 Miliar!

9 tahun yang lalu


Berita
Porsche Kembali Memacu Produksi Rem Tromol. Untuk Apa?

7 tahun yang lalu

Berita
Porsche Cayman Dan Boxster Berevolusi Jadi EV, Begini Kira-Kira Spesifikasinya

1 hari yang lalu


Berita
Xiaomi Resmi Rilis SU7 Ultra, Akselerasi 0-100 Km/Jam Tak Sampai 2 Detik!

1 minggu yang lalu


Berita
Setelah Indonesia, Denza Bakal Hadir Di Eropa Untuk Pertama Kalinya

2 minggu yang lalu

VIDEO: Crash Test Porsche Macan (Euro NCAP)

Crash Test | 3 bulan yang lalu


Berita
GALERI: Porsche 911 Carrera S Safety Car PSCI (25 FOTO)

3 bulan yang lalu


Berita
One Make Race Porsche Tahun Depan Janjikan Berlangsung di Sirkuit Negara Tetangga

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

1 jam yang lalu


Berita
Ini Alasan Kenapa Harga Jeep Wrangler Mahal

2 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Siapkan Mobil Ramah Lingkungan Di Indonesia, Rocky Hybrid Bakal Jadi Pembukanya?

3 jam yang lalu


Berita
Dewa United Motorsport X MSRT, Team Anyar Yang Berambisi Tebar Prestasi Di Ajang Reli 2025

5 jam yang lalu


Bus
Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Beroperasi Akhir April

20 jam yang lalu