Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Porsche Membuat Bandara Ini Seperti Museum

Berita
Sabtu, 19 Desember 2020 10:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Porsche meluncurkan #DrivingTomorrow, sebuah pameran pop-up di Bandara Jewel Changi yang menceritakan kisah perjalanan marque mobil sport menuju elektromobilitas.

Para pengunjung yang berada di pameran ini, akan diperlihatkan mengenai visi Porsche, dan komitmennya terhadap masa depan yang berkelanjutan dan menarik secara lebih mendetail.

BACA JUGA

“Pola pikir untuk membentuk masa depan mobil sport, dengan antusiasme dan keyakinan, selalu mendorong Porsche maju sepanjang sejarah kita. Oleh karena itu, pameran #DrivingTomorrow merupakan undangan untuk bergabung dengan kami saat kami melihat kembali inovasi paling membanggakan kami dalam elektromobilitas, dan menyatukan tradisi kami dengan masa depan yang berkelanjutan,” kata Arthur Willmann, Chief Executive Officer Porsche Asia Pasifik.

Pameran ini menandai pertama kalinya Porsche Asia Pasifik menampilkan Porsche 356 bersama dengan Porsche Taycan, menyatukan mobil sport pertama yang membawa lambing Porsche, dan Porsche listrik pertama yang membawa warisan perusahaan ke masa depan.

Pengunjung di #DrivingTomorrow juga akan melihat sekilas pola pikir merek yang berorientasi masa depan dan proses desain melalui kutipan dari "Porsche Unseen", sebuah buku yang membuka gerbang ke studi konsep yang sebelumnya sangat rahasia yang dipublikasikan hanya sebulan yang lalu.


Tags Terkait :
Porsche Driving Tomorrow
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Porsche Membuat Bandara Ini Seperti Museum

4 tahun yang lalu


Berita
Dua Laka Fatal Tabrak Bak Truk : Tidak Ada Aturan Di Tol Boleh Ngebut!

8 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Mobil Listrik Bentley Meluncur 2025, Bertenaga 1.400 HP

1 tahun yang lalu

Berita
Menjajal 27 Porsche Model High Perfomance di Porsche World Road Show 2023

2 tahun yang lalu


Berita
Kaca Mobil Baru Tesla Ambyar Saat Diluncurkan

5 tahun yang lalu


VIDEO: Belajar Mengemudi Pakai Porsche 911? Begini Hasilnya

Berita | 9 tahun yang lalu


Porsche Ciptakan Mobil Listrik 600 dk, Charge Hanya 15 Menit. Plus Video

Berita | 9 tahun yang lalu


Berita
Di Sentul, Mengemudi Porsche Gratis!

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

4 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

5 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

6 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

8 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

10 jam yang lalu