Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

Jangan Sampai Keliru, Berikut Ciri-ciri Oli Palsu

Ciri-ciri oli palsu bisa dilihat dari kemasan dan harganya yang miring.
Tips
Sabtu, 26 Agustus 2023 12:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER- Oli merupakan komponen penting kendaraan yang wajib diperhatikan, namun tak sedikit oknum yang memalsukannya.

Menurut Tri Yuswidjajanto Zaenuri, Ketua Umum Masyarakat Pelumas Indonesia (MASPI), sangat sulit untuk membedakan oli palsu atau tidak, bahkan hampir mirip.

"Jujur sangat sulit bahkan tidak ada bedanya, bahkan ada oli palsu yang dilengkapi dengan segel," katanya, dalam acara 'Upaya Bersama Memerangi Oli Palsu' bersama Aspelindo.

Namun ada beberapa yang menjadi ciri oli tersebut terindikasi palsu. Lantas apa saja?

BACA JUGA

"Kalau lebih sering mengganti oli dari standar yang diberikan oleh produsen itu bisa menjadi indikasi palsu," tambahnya.

Tak hanya itu saja, harga yang murah juga bisa menjadi salah satu indikasi oli tersebut palsu.

Selain itu, menurut Brahma Putra Mahayana, Jr Tech Specialist, Pertamina Lubricants ciri oli palsu bisa dilihat dari fisik.

"Identifikasi awal dari kemasan, seperti barcode dan ada juga ciri-ciri fisik kemasan seperti yang tertera di web Pertamina Lubricants," ujarnya.

Jadi pastikan untuk mengetahui tanda-tanda dari oli palsu seperti di atas.(AAR)


Tags Terkait :
Oli Mobil Pelumas Oli Palsu Tanda Oli Palsu Ciri Oli Palsu Pelumas Kendaraan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Pertamina Lubricants Kolaborasi dengan IMI di IIMS 2023, Banyak Aktivitas Seru hingga Promo!

Banyak keseruan yang ada di booth Pertamina selama IIMS 2023.

2 tahun yang lalu


Tips
Apa Boleh Pakai Oli Motor untuk Mobil? Begini Penjelasannya

Meski secara proses sama, tapi ada bahan yang dibedakan.

2 tahun yang lalu


Berita
Merek Oli Satu ini Was-was Terhadap Era Mobil Listrik

Produsen pelumas mulai cemas akan kehadiran teknologi mesin terbaru yang tidak lagi menggunakan pelumas. Yakni perkembangan otomotif yang mulai menjajaki penggunaan energi listrik.

6 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Lubricants Akan Buat Baterai Mobil Listrik?

Kelanjutan dari bisni oli mesin nantinya akan berbanding terbalik dengan berkembangnya EV.

6 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Lubricants: Mobil Listrik Akhir Dari Industri Pelumas

Jika mobil bermesin bensin digantikan oleh yang bertenaga listrik, maka sejumlah komponen kendaraan mesin bensin tidak lagi diperlukan.

6 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Rilis Oli Resmi Harga Ekonomis, RP 80 Ribu Saja

Daihatsu Genuine Oil merupakan hasil kerjasama antara Daihatsu dengan PT Pertamina Lubricants.

7 tahun yang lalu


Berita
Dilengkapi Toolkit Komplet, Truk Pertamina Lubricants Siap Jelajahi Jabodetabek untuk Jualan Oli

Truk ini dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan primer kendaraan dan dilengkapi dengan perlengkapan perawatan kendaaran yang memadai seperti nitrogen

7 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Andalkan Truk Lubecare Mobile Service Bantu Korban Banjir

Banjir yang terjadi di Jakarta dan sekitarnya pada awal pekan ini berdampak besar. Tak terkecuali mogoknya motor yang terendam banjir. Hal ini pun mendapat banyak perhatian.

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Insentif Mobil Listrik Justru Membebani Negara?

Belakangan ini, pemerintah menggalakkan peraturan Low Carbon Emission Vehicle alias LCEV.

7 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

8 jam yang lalu


Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

17 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

18 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu