Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Ini 9 Cara Mengemudi Hemat BBM

Tips
Minggu, 25 Oktober 2020 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Memiliki konsumsi bahan bakar yang hemat, tentu menjadi dambaan para pengemudi di Indonesia. Namun tidak semudah itu berkendara irit. Karena banyak sekali faktor yang harus diperhatikan.

Beruntungnya, Daihatsu dan GT Radial berbagi tips bertema Eco Driving. Dalam acara yang dihelat lewat platform Instagram Live @daihatsuind.

BACA JUGA

Sesuai nama Eco Driving, Sony memaparkan beberapa teknik eco driving, antara lain teknik berkendara untuk mengoptimalkan efisiensi bahan bakar. Sebab salah satu tujuan eco driving adalah mobil menjadi lebih hemat bahan bakar.

Sehingga ini bisa mengurangi tingkat polusi, lebih ramah lingkungan, menurunkan potensi risiko kecelakaan di jalan raya, dan membuat komponen mobil lebih awet. Ujungnya, dapat menghemat ongkos atau pengeluaran penggunanya dalam berkendara sehari-hari.

"Banyak teknik melakukan eco driving, misalnya, menggunakan kendaraan yang sudah dilengkapi indikator eco, seperti Daihatsu Terios, Xenia, Sirion, Sigra, dan Ayla," ujar Sony dalam rilisnya, kemarin. 

Berikut 9 cara agar dapat mendapatkan konsumsi bahan bakar yang hemat.

1. Merencanakan rute perjalanan sesuai kebutuhan

2. Memanaskan mesin cukup 1 menit

3. Berkendara sehalus mungkin, tidak sering menginjak pedal gas dalam-dalam

4. Menjaga kecepatan konstan 60-80 km per Jam dengan RPM di putaran 2.000

5. Menjaga jarak dengan kendaraan lain dan menggunakan engine brake untuk deselerasi

6. Mengatur suhu AC ideal di kabin

7. Mematikan mesin dan membuka jendela apabila menunggu di dalam mobil lebih dari 5 menit

8. Melakukan perawatan kendaraan secara berkala

9. Menggunakan bahan bakar kendaraan yang direkomendasikan.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Daihatsu Safety Driving
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Inilah Beragam Keunggulan Daihatsu Terios Sehingga Nyaman Diajak Plesiran Ke Sumba

2 tahun yang lalu


Berita
Beberapa Hal Yang Bikin New Terios Mumpuni Dibawa Plesiran

2 tahun yang lalu


Berita
All New Daihatsu Terios Tawarkan Keunggiulan Yang Tak Dimiliki Rival

3 tahun yang lalu


Berita
Banyak Promo Menarik Dalam Virtual Daihatsu Festival

3 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Luncurkan Film Anak 'Petualangan Didi Dan Hatsu'

4 tahun yang lalu


Berita
Ekspedisi Menggunakan Terios Capai Hari Terakhir di Kolaka

5 tahun yang lalu


Berita
Catatan Mengeksplorasi Bengkulu dengan All New Terios

5 tahun yang lalu


Berita
Terios Buktikan Ketangguhan Jajal Alam Borneo

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

4 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

5 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

6 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

8 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

17 jam yang lalu