Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Jarang Pakai Mobil Karena Ganjil-Genap, Apakah Aki Perlu Dicabut?

Tips
Senin, 23 September 2019 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Anda punya mobil pribadi namun malah jarang digunakan untuk aktivitas sehari-hari? Atau jarang pakai mobil akibat terbentur aturan ganjil-genap di wilayah ibukota Jakarta yang kini makin diperluas?

Banyak yang berasumsi bahwa mobil yang tidak digunakan dalam waktu yang lama harus dicabut akinya agar tidak tekor. Lantas apakah teori tersebut benar?

BACA JUGA

Tomo selaku mekanik bengkel umum Shop and Drive cabang Fatmawati, Jakarta Selatan mengungkapkan bahwa mobil yang ditinggalkan tak harus dicabut akinya.

“Mobil yang ditinggalkan tak wajib dicabut akinya. Jika hanya satu minggu ditinggal tak perlu dicabut akinya. Kalau tiga minggu atau satu bulan, aki mobil boleh dicabut,” ujar Tomo ketika diwawancarai di bengkelnya (11/9).

Masih menurut Tomo, aki yang terlalu sering dicabut justru bisa merusak komponen yang lainnya. “Di beberapa jenis mobil, aki yang dicabut justru bisa merusak komponen kelistrikan dan komputernya,” paparnya.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tips Aki
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Truk
Inilah 5 Panduan Untuk Menjaga Mobil Komersial Tetap Prima

1 hari yang lalu


Tips
Mobil Terendam Banjir, Ketahui Hal Ini Agar Bisa Tetap Klaim Asuransi

1 minggu yang lalu


Berita
10 Peranti Yang Wajib Dibawa Ketika Roadtrip

2 bulan yang lalu


Tips
Mobil Anda Ditinggal Berlibur? Perhatikan Hal-Hal Ini

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Pemudik Menggunakan EV Bakal Lebih Tenang, Ada Tambahan SPKLU Di Jalur Sumatera Dan Bali

17 jam yang lalu


Bus
Waduh Mayoritas Bus Di Terminal Kampung Rambutan Tak Lolos Uji Kelayakan

18 jam yang lalu


Tips
Ingat Lagi Tips Aman Berikut Ini Sebelum Berangkat Mudik

18 jam yang lalu


Bus
Tiga Rute Transjabodetabek Beroperasi, Termasuk Binong-Grogol Dan Bekasi-Cawang

19 jam yang lalu


Berita
Honda Membocorkan Akan Merilis Mobil Ramah Lingkungan Di 2026, Mulai ZR-V Hingga Prelude

1 hari yang lalu