Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Honda Banggakan penjualan Brio Bulan Lalu

Berita
Senin, 16 September 2019 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Memasuki bulan Agustus, Honda klaim penjualan retailnya alami peningkatan dibandingkan bulan sebelumnya, yaitu dari 12.702 unit menjadi 13.127 unit. Kenaikan tersebut didukung oleh beberapa model andalan Honda yang mencatatkan kinerja positif.

BACA JUGA

Kemudian, Honda HR-V juga mencatat penjualan yang positif sebanyak 2.280 unit, yang terdiri dari Honda HR-V 1.5L sebanyak 2.091 unit dan Honda HR-V 1.8L sebanyak 189 unit.

Kontribusi lainnya juga datang dari Honda Mobilio yang terjual sebanyak 1.747 unit, Honda Jazz sebanyak 1.011 unit, Honda CR-V sebanyak 954 unit, Honda BR-V sebanyak 444 unit dan Honda Civic Hatchback sebanyak 196 unit.

Sedangkan pada segmen mobil premium, Honda Accord mencatatkan penjualan sebanyak 100 unit, diikuti Honda Civic sedan sebanyak 70 unit, Honda City sebanyak 48 unit, Honda Odyssey sebanyak 20 unit dan Honda Civic Type R sebanyak 1 unit.

Sepanjang tahun 2019, Honda telah membukukan penjualan retail sebanyak 97.367 unit dan penjualan wholesales sebanyak 84.890 unit. Sedangkan khusus pada bulan Agustus, penjualan wholesales Honda tercatat sebanyak 11.909 unit.

“Penjualan di bulan lalu menunjukkan hasil yang positif bagi Honda, terutama dari sisi penjualan retail dimana kami mengalami peningkatan dibandingkan bulan sebelumnya. Hasil ini tentunya juga membawa dampak positif terhadap level stok yang sehat di dealer kami dan kami akan berupaya mempertahankan tren positif di penjualan retail dengan menawarkan berbagai program penjualan menarik,” ujar Yusak Billy selaku Business Innovation and Marketing & Sales Director.


Tags Terkait :
Honda Brio
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

18 jam yang lalu


Berita
Amalgam Collection Rilis Diecast Ferrari 12 Cilindri Seharga Honda Brio RS

1 bulan yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga City Car Non LCGC Terbaru (September 2024)

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (September 2024)

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

4 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

4 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

7 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

8 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

8 jam yang lalu