Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Truk

Ramai ODOL, Hino Rilis Truk Baru Berkargo Panjang

Truk
Kamis, 5 Maret 2020 17:20 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ramainya kecelakaan lalu lintas yang melibatkan truk over-dimension over-load (ODOL) membuat pemerintah gencar melakukan razia. Hal ini ditanggapi oleh pabrikan truk Hino dengan merilis produk baru, Ranger FG 235JU pada ajang GIICOMVEC 2020 di Jakarta pekan ini.

Truk bertipe medium duty ini diklaim Hino sebagai solusi bagi pebisnis untuk memaksimalkan keuntungan di tengah berlakunya larangan truk ODOL di Indonesia. Pasalnya, truk yang dirancang sebagai pengangkut mobil dan motor ini memiliki panjang hingga 11.950 mm dan ruang kargo 9,8 meter. 

Sehingga kapasitas angkutnya mencapai 54 unit motor atau 4 unit mobil. Dengan wheelbase 7.030 mm, truk ini juga disebutkan lebih aman dan stabil dalam mengangkut motor atau mobil tersebut.

BACA JUGA

Dalam peluncuran ini, turut diserahkan sertifikat registrasi uji tipe (SRUT) dan Surat Keputusan Rancang Bangun (SJRB) dari Direktur Jendral Perhubungan Darat, Budi Setiyadi pada Hino. Serta penyerahan pada pembeli pertama.

"Kehadiran Hino Ranger FG 235JU ini menjadi solusi bagi pebisnis yang memiliki persoalan terkait regulasi ODOL. Truk ini menjadi solusi untuk efisiensi dan efektifitas dalam bisnis logistik. Apalagi truk ini memiliki wheelbase dan ruang kargo terpanjang di kelasnya, sehingga aman dan stabil," ucap Masato Uchida, Presiden Direktur Hino Motor Sales Indonesia.


Tags Terkait :
Hino Truk Hino Hino Ranger Odol
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Truk
Hino Serahkan Truk Seri 300 Untuk Universitas Negeri Yogyakarta

2 hari yang lalu


Berita
Hino Buka Parts Depo Di Palembang

3 bulan yang lalu

Berita
Hino Hibahkan Simulator Differential Carrier Hingga Komponen Utama Engine (5C) ke Universitas Trisakti

1 tahun yang lalu

Berita
Peran Aktif Hino Indonesia Mendukung Industri Budi Daya Rumput Laut di Kupang

1 tahun yang lalu


Berita
CSR Hino Sumbang Mesin J08C Seharga Rp 130 Jutaan ke SMKN 2 Ternate

1 tahun yang lalu


Berita
Hino Sumbang Peraga Kabin Truk Ke Sekolah

3 tahun yang lalu


Berita
GIIAS 2017 Akan Semakin Semarak Dengan Berbagai Program Seru dan Baru

7 tahun yang lalu


Berita
Hino Indonesia Donasikan 11 Unit Cutting Model Transmisi MX06S ke Lembaga Pelatihan dan SMK di Jakarta dan Tangerang

8 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Setengah Abad Isuzu Di Indonesia, Kejar Target Jadi Nomor Satu

16 jam yang lalu


Truk
Pramudi Truk Tronton Nahas Di Semarang jadi Tersangka

21 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

2 hari yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

2 hari yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

2 hari yang lalu