Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Mobil Listrik

Suzuki dan Daihatsu Gabung Toyota Untuk Produksi Kei Car dan Truk Listrik

Commercial Japan Partnership Technologies adalah sebuah alinasi kendaraan listrik yang kini dipimpin oleh Toyota.
Mobil Listrik - Senin, 26 Juli 2021 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Suzuki dan Daihatsu menginformasikan pihaknya telah bergabung dengan Commercial Japan Partnership Technologies, sebuah aliansi kendaraan listrik yang dipimpin Toyota. Kolaborasi ini bertujuan untuk mempercepat elektrifikasi kendaraan, dari truk hingga mobil mini seperti halnya Kei Car di jepang.

Di Negeri Matahari Terbit tersebut, hampir 40 persen kendaraan adalah Kei Car. Kolaborasi ini juga mendorong untuk mengembangkan mobil mungil yang murah dan berkelanjutan.

"Mobil kei adalah mobil yang berkelanjutan dan praktis. Mobil ini tetap menjadi penyelamat bagi banyak orang," kata Presiden Toyota Akio Toyoda dalam konferensi pers, dikutip dari Nikkei Asia pada Jumat.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Mobil Listrik Kei Car
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Harga SUV Listrik Neta X Resmi Dirilis. Mulai Rp 428 Juta

15 jam yang lalu


Berita
Toyota Akan Perkenalkan Konsep Land Cruiser Listrik Di Japan Mobility Show 2023

11 bulan yang lalu


Berita
FT-3e, FT-Se dan Kayobaiko, Tiga Mobil Listrik Toyota Yang Bakal Dipamerkan di JMS 2023

11 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Volkswagen Dikabarkan Akan Menghadirkan Ragam SUV Listrik Sampai Tahun 2030

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GWM Tank 300 Laku 150 Unit, Konsumen Pakai untuk Tambang

2 jam yang lalu


Berita
Mencicipi AION Y Plus, Lintasi 339 Km Tanpa Range Anxiety

10 jam yang lalu


Berita
Intip Safety Car BMW Di Moto GP 2024 Mandalika

11 jam yang lalu


Berita
Ternyata, Ini Kehebatan Mesin Diesel 4N16 Milik Mitsubishi Triton Generasi Terbaru

13 jam yang lalu


Berita
Harga SUV Listrik Neta X Resmi Dirilis. Mulai Rp 428 Juta

15 jam yang lalu