Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Mobil Listrik

Persaingan Mobil Listrik Diikuti Adu Cepat Isi Baterai

Mobil Listrik
Minggu, 30 Agustus 2020 17:40 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Mobik listrik punya kelemahan mendasar pada lamanya waktu pengisian baterai yang memakan waktu berkali lipat dari pengisian BBM pada mobil bermesin konvensional.

Situs podpoint.com melaporkan bahwa saat ini rata-rata mobil listrik memerlukan waktu pengisian berkisar 30 menit hingga 12 jam tergantung dari besar kecil dan kemampuan charging point atau tempatnya.

Saat ini para produsen mobil dunia berlomba tak hanya menciptakan mobil listrik dengan jarak tempuh lebih jauh namun, perlombaan untuk mendapatkan waktu pengisian yang lebih cepat pun telah dimulai.

BACA JUGA

Tentu angka 350 KW terdengar cukup fantastis pada saat ini. Sebagai bandingan Tesla V3 Supercharger baru mencapai angka 250 kW dengan 24 km /menit. Bahkan berita terbaru, Lucid Motor mengklaim telah menjadi pabrikan tercepat dalam hal pengisian daya listrik dengan menggunakan charger dengan daya 300 kW atau 32 km/menit. Pabrikan asal Amerika ini mampu mengisi penuh baterai mobilnya dalam  20 menit untuk jarak 482 km.


Tags Terkait :
EV Supercharger
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Terlalu Gembrot, Tesla Cybertruck Terancam Gagal Di Pasar Eropa

11 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Setelah Honda, Kini Jaguar Jalin Kerjasama dengan Tesla untuk Penggunaan Supercharger

1 tahun yang lalu


Berita
Sah, Harga MG4 EV Resmi Diumumkan. Di Bawah 700 Jutaan

1 tahun yang lalu


Berita
Perkembangan EV Sangat Pesat, Pentingnya Kehadiran Supercharger

2 tahun yang lalu


Berita
Unik! Tesla Tentukan Pilihan Lokasi Supercharger Baru Melalui Media Sosial

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Ambisi Pabrikan Nio, Tak Hanya Bikin Mobil Tapi Juga Swap Baterai

2 tahun yang lalu


Berita
Good Bye V8, Dodge Konfirmasikan Next Gen Muscle Car Adalah Mobil Listrik

2 tahun yang lalu


Berita
Susul Tesla, GM Akan Bangun Pengisian Cepat EV di Amerika Serikat

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GWM Tank 500 Warna Abu-Abu Jadi Mobil Incaran Konsumen Setelah Digunakan Prabowo

4 jam yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Tucson 'Come Back' Ke Indonesia

5 jam yang lalu


Mobil Listrik
2024 KIA EV Day: KIA EV5 Pernah Disebut Sebagai Kandidat SUV Yang Bakal Masuk Indonesia

7 jam yang lalu


Truk
Truk Listrik BYD Akan Mendarat Pertama Di Singapura

10 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Chery Omoda E5 (ANCAP)

Crash Test | 11 jam yang lalu