Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaDaftar Harga

Daftar Harga LCGC 1.000 CC Agustus 2017

Dalam kelas LCGC 1.000 cc ini ada tiga pemain, yakni Suzuki, Daihatsu dan Toyota. Mana yang paling murah?
Daftar Harga
Rabu, 20 September 2017 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

LCGC dengan mesin berkapasitas 1.000 cc masih terdapat di jajaran beberapa merek. Karena kubikasi mesinnya yang cukup kecil maka otomatis harganya pun lebih ekonomis. Model ini pun sampai saat ini sangat layak jadi perburuan bagi Anda yang mencari mobil murah.

Dalam pilihan LCGC 1.000 cc, saat ini ada tiga merek yang bermain. Yaitu Daihatsu, Suzuki dan Toyota. Tapi ternyata di kelas ini, modelnya beragam. Mulai dari yang bisa angkut 7 penumpang sampai yang berdimensi kecil dan sudah transmisi otomatik pun ada.

Lantas LCGC apa yang paling murah? Dari daftar harga yang telah kami himpun dari masing-masing APM per akhir Agustus 2017, Daihatsu Ayla D MT jadi yang paling murah di antara semua 'peserta' di artikel ini. LCGCG berwujud hatcback mungil itu bisa dimiliki dengan banderol 92 jutaan untuk wilayah Jabodetabek.

BACA JUGA

Untuk lebih lengkapnya, simak daftar harga LCGC 1.000 cc di bawah ini. 

MerekModelVarianHarga (Rp juta)
SuzukiKarimunWagon R GS MT126,5
  Wagon R GL MT118,5
DaihatsuAylaD MT 92,55
  M AT MI118,05
  M MT MI109,05
  X AT MI116,4
  X MT MI125,45
 SigraD MT108,9
  M  MT117,8
ToyotaAgya1.0 G MT132

Tags Terkait :
Daihatsu Ayla Sigra Toyota Agya Suzuki Karimun
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mobil Daihatsu Bertransmisi Manual Masih Tinggi Peminatnya

Mayoritas peminat Daihatsu merupakan 'first car buyer' yang memikirkan pemakaian dan perawatan ekonomis.

6 bulan yang lalu

Berita
Daihatsu Lakukan Pelepasan Ratusan Anggota Komunitas Mudik Bareng

Salah satu mudik bareng komunitas dengan jumlah partisipan terbanyak tahun ini.

8 bulan yang lalu


Berita
Inilah Tiga Mobil Daihatsu Terlaris Saat Ini, Xenia dan Ayla Tidak Termasuk

Selain mengumumkan penjualan mereka hingga saat ini, Daihatsu juga menggelar program service untuk mudik.

8 bulan yang lalu


Berita
Pabrik Daihatsu Karawang Siap Memproduksi Rocky dan Xenia Hybrid

Daihatsu baru saja meresmikan pabrik terbarunya di Karawang yang bernama Karawang Assembly Plant 2.

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

7 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

11 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

12 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

15 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

15 jam yang lalu