Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Crash Test

VIDEO: Crash Test Ford Focus 2018 (Euro NCAP)

Crash Test
Kamis, 16 Agustus 2018 15:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ford Focus telah menjalani pengujian tes tabrak oleh Euro NCAP. Video-nya baru saja diunggah di YouTube (18/7). Hatchback Ford ini mampu memberikan proteksi maksimum bagi pengendara maupun penumpang.

Enam buah kantung udara tampak bekerja dengan baik. Pengujian benturan berbagai sisi pun dilalui oleh Ford Focus untuk membuktikan klaim kehebatan piranti keselamatan lainnya.

BACA JUGA

Untuk uji tabrakan frontal, penguji melesatkan keduanya dalam kecepatan 64 km/jam. Walau area moncong hancur berkeping-keping, tapi seluruh kantung udara bekerja dengan sangat baik.Selain itu, untuk uji tabrak sisi lainnya, seluruh bodinya mampu memproteksi penumpang yang berada di dalam kabin dengan baik.

Hasilnya, Ford Focus ini mendapatkan skor 5 bintang dari Euro NCAP. Beberapa waktu silam, Ford Focus sempat dipasarkan di Indonesia. Namun, sejak gengkangnya APM, model ini tak lagi diedarkan di tanah air.

Simak tayangan Crash Test Volvo XC40 di bawah ini.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Ford Focus Crash Test
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Ford Focus 2019 (Euro NCAP)

Crash Test | 5 tahun yang lalu


VIDEO: Crash Test Ford Focus 2018 (Euro NCAP)

Crash Test | 6 tahun yang lalu


Berita
Mudik Pake Ford Tetap Aman, Ada 7 Titik Posko Mudik Yang Menyediakan Service n Spare Part

7 bulan yang lalu


Truk
Truk Ford Ternyata Masih Dibuat di Turki, Rusia, Dan Tiongkok

1 tahun yang lalu


Berita
Akan Luncurkan Mobil Baru, Ford Indonesia Jamin Kebutuhan Suku Cadang

1 tahun yang lalu


Berita
Mudik Pakai Ford? Jangan Khawatir, Ada Dua Program Ini

1 tahun yang lalu

Berita
Ford Suntik Mati Fiesta dan Focus, Demi SUV Listrik Baru

2 tahun yang lalu

Tips
Khawatir Transmisi Dual Clutch Ford Focus Bermasalah? Begini Cara Menghindarinya

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

6 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

12 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

13 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

13 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

15 jam yang lalu