Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Toyota Siapkan 310 Bengkel Siaga Dan 108 Charging Point Selama Musim Mudik 2024

Toyota siapkan 310 servis poin selama periode mudik lebaran tahun 2024 ini.
Berita - Kamis, 21 Maret 2024 10:30 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


OTODRIVER - Toyota siapkan 310 servis poin selama periode mudik lebaran tahun 2024 ini. 310 servis poin ini terdiri dari 13 posko Toyota dan 297 bengkel siaga yang tersebar di seluruh Indonesia.

Seluruh servis poin Toyota ini akan beroperasi mulai dari tanggal 5 April 2024 mendatang. Untuk psoko Toyota sendiri akan tersebar di Pulau Jawa, Sumatera, serta Sulawesi yang beroperasi selama 24 jam dari tanggal 5 April hingga 15 April 2024.

Stasiun Pengisian daya Toyota

Posko Toyota ini akan beroperasi dengan fasilitas berupa Wi-Fi, makanan dan minuman, area servis, emergency service, dan general checking  gratis.

BACA JUGA

Tidak hanya itu,  bagi konsumen pengguna mobil listrik Toyota, mereka juga menyiapkan total 108 tempat pengisian daya yang tersebar di 105 dealer Toyota di area Jawa dan Sumatera. 3 Dealer memiliki tempat pengisian daya cepat dan juga 3 di tempat publik yang memiliki pengisian daya cepat. (AW).


Tags Terkait :
Toyota Mudik 2024
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mudik In Style 2024, Naik Toyota Yaris Cross Hybrid Jakarta-Bali PP, Iritnya Kebangetan!

2 bulan yang lalu


Berita
Geber Yaris Cross Hybrid Jakarta-Bali Pake Mode Power, Berapa Konsumsi BBM-Nya?

2 bulan yang lalu


Berita
Plesiran Jakarta-Bali Pake Mobil Hybrid Pasti Lebih Irit, Ini Yang Perlu Dipersiapkan

2 bulan yang lalu


Berita
Sebelas Mobil Terbaru Jadi Pilihan Mudik In Style 2024

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Neta L Resmi Diluncurkan Dengan Banderol Mulai Rp 315 Jutaan

4 jam yang lalu


Komparasi
Perbandingan Wuling Cloud EV dengan BYD Dolphin, Mana Yang Lebih Menarik?

5 jam yang lalu


Berita
EV Melambat, Mercedes-Benz Malah Getol Kembangkan Kembali Mesin Bakar

5 jam yang lalu


Berita
Demi Percepat Peralihan ke Mobil Listrik, Suzuki Suntik Mati 4 Model Lawas Termasuk Swift

5 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny Pikap Dikabarkan Dalam Tahap Pengembangan

8 jam yang lalu