Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Mazda Indonesia: Pabrik Kita Bakal Eksklusif, Khusus Untuk Merakit Model Mazda Saja

Mazda Indonesia saat ini tengah mempersiapkan pabrik perakitan di tanah air.
Berita - Jumat, 26 Juli 2024 13:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


OTODRIVER – Mazda Indonesia saat ini tengah mempersiapkan pabrik perakitan di tanah air. Pabrik ini berlokasi di Jawa Barat.

Lantas, Mazda sendiri tengah menggarap pabrik ini dengan serius. Ricky Thio selaku Chief Operating Officer Mazda Indonesia menjelaskan bahwa pabrik perakitannya ini bakal eksklusif yang dikhususkan untuk merakit mobil Mazda saja.

Mazda 3

“Karena ini merupakan pusat perakitan Mazda eksklusif. Ini bukan sekedar menjahit di taylor milik orang. Kita bikin taylor sendiri,” ujarnya saat momen morning dialogue Mazda bersama media di GIIAS 2024, Rabu (24/7).

BACA JUGA

“Kita siapkan dana sekitar Rp 400 miliar hanya untuk perakitan, bukan full production tentunya step by step. Yang jelas saat ini masih dalam tahap progress,” tambahnya.

Saat ini, memang cukup banyak merek yang merakit mobil di Indonesia namun dirakit di pabrik yang sama. Sebagai contoh merek asal Cina, Chery, Neta, dan juga BAIC.

Ketiga merek ini merakit produknya di fasilitas produksi yang sama, yakni pabrik PT Handal Motor Indoenesia. (AW).


Tags Terkait :
Mazda Pabrik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Pabrik Mazda Di Indonesia Bakal Mulai Beroperasi 2025

1 hari yang lalu


Berita
GIIAS Surabaya 2024 Resmi Dibuka

1 minggu yang lalu


Berita
Hadang EV China, Mitsubishi Segera Bergabung Dengan Kemitraan Honda-Nissan

1 bulan yang lalu


Berita
Mazda Indonesia: Pabrik Kita Bakal Eksklusif, Khusus Untuk Merakit Model Mazda Saja

1 bulan yang lalu


Berita
Promo Menarik untuk ICE-µ Premium Window Film dan RG Shield Protective Film di GIIAS 2024

1 bulan yang lalu


Berita
Mazda CX-50 Hybrid Sosok SUV Irit Dengan Cawe-Cawe Toyota

1 bulan yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

2 bulan yang lalu


Berita
Mazda CX-5 Generasi Terbaru Bakal Gunakan Mesin Hybrid Milik Toyota?

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Melirik Spek Toyota Raize Yang Digunakan Oleh Paus Fransiskus Di Papua Nugini

29 menit yang lalu


Berita
Toyota New Fortuner Dibekali Kaliper Merah. Punya Hubungan Erat Dengan Sejarah Otomotif 32 Tahun Silam

13 jam yang lalu


Berita
Subaru Peduli Hewan Sediakan Banyak Hadiah, Jadi Momentum Dukungan Bagi Kesejahteraan Hewan Peliharaan

16 jam yang lalu


Berita
Padahal Banyak Dikeluhkan Limbung Berlebihan, Ini Alasan Toyota Tidak Melakukan Pengaturan Ulang Suspensi Fortuner Tipe 4x2

17 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Bakal Punya Opsi Mesin Diesel. Punya Peluang Masuk Indonesia

21 jam yang lalu